PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI PERUBAHAN KENAMPAKKAN BENDA LANGIT DI KELAS IV SDN 3 CIBODAS

Nina Herlina, - (2012) PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI PERUBAHAN KENAMPAKKAN BENDA LANGIT DI KELAS IV SDN 3 CIBODAS. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pgsd_0802711_table_of_content.pdf

Download (275kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_chapter1.pdf

Download (287kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (350kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_chapter3.pdf

Download (488kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (558kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_chapter5.pdf

Download (269kB)
[img] Text
s_pgsd_0802711_bibliography.pdf

Download (268kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana perencanaan, pelaksanaan dan peningkatan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA dengan menggunakan media audio visual materi kenampakkan benda langit di kelas IV A SDN 03 Cibodas. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode, yaitu pendekatan Penelitian Tindakan Kelas (PTK), dilaksanakan melalui tiga siklus yang terdiri dari perencanaan, pelaksanaan (tindakan), observasi dan refleksi pada setiap siklusnya. Hasil dari siklus I menunjukkan bahwa hasil rata-rata kelas belajar siswa 63,45 (63%) dengan kategori cukup baik, dan ketuntasan belajar pada siklus I adalah sebesar 76% dengan kategori tinggi. Kemudian pada siklus II diperoleh hasil 72,29 (72%) untuk rata-rata hasil belajar siswa dan 87% untuk ketuntasan belajar siswa. Pada siklus III juga mengalami peningkatan baik dari siklus I maupun dari siklus II yaitu dengan rata-rata kelas sebesar 82,36 (82%) yaitu baik dan ketuntasan belajar sebesar 100%. Pada siklus III ini, sudah mencapai semua target yang telah ditentukan oleh peneliti. This research aims to see how the planning, implementation and improvement of student learning outcomes in the natural science teaching uses audio visual media appearance of material in the class of celestial bodies in the class IV A SDN 03 Cibodas. The research was conducted using the method, namely the class action research approach, implemented trough three cycles consisting of planning, action, observation and reflection in each cycle. The results of the cycle I that average student grade 63,45 (63%) with a quite well category, and the result in the cycle I was learning by 76% in the high category. Then the obtained results of the second cycle 72,29 (72%) for the average students learning outcomes and 87% for the results of student learning. In cycle III also increased both in cycle I and cycle II of the cycle with an average grade of 82,36 (82%) are well studied and completeness of 100% in this third cycle, has reached all the targets set by the researcher.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Media Audio Visual, Hasil Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Eva Rufaida Rahman
Date Deposited: 26 Jul 2021 03:27
Last Modified: 26 Jul 2021 03:27
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/61957

Actions (login required)

View Item View Item