IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMA NEGERI 1 CIDAHU : Sebuah Analisisi Evaluatif

    Muhamad Faiz Adhia Doepuloh, - (2025) IMPLEMENTASI PENDEKATAN SAINTIFIK DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN DI SMA NEGERI 1 CIDAHU : Sebuah Analisisi Evaluatif. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

    Abstract

    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana implementasi model pembelajaran pendekatan saintifik dalam pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) di SMA Negeri 1 Cidahu. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif. Populasi penelitian adalah seluruh siswa di SMA Negeri 1 Cidahu yang berjumlah 546 siswa. Sampel dipilih menggunakan teknik purposive sampling, menghasilkan 119 siswa sebagai responden. Instrumen penelitian meliputi angket siswa, lembar observasi implementasi pembelajaran,. Angket yang digunakan telah divalidasi oleh penelitian sebelumnya dengan nilai validitas sebesar 0,858 (koefisien Product Moment) dan nilai reliabilitas 0,867 (Alpha Cronbach), yang diolah menggunakan perangkat lunak SPSS 21. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan persentase. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi pembelajaran PJOK dengan pendekatan saintifik di SMA Negeri 1 Cidahu berdasarkan angket siswa berada dalam kategori "sangat baik" sebesar 56% (67 siswa), kategori "baik" sebesar 44% (52 siswa), sementara kategori "kurang baik" dan "tidak baik" masing-masing 0%. Implementasi pembelajaran dinilai "sangat baik" sebesar 100%, tanpa ada kategori "baik," "kurang baik," maupun "tidak baik." This research aims to determine the extent to which the scientific approach learning model is implemented in Physical Education, Sports and Health (PJOK) learning at SMA Negeri 1 Cidahu. This research uses quantitative descriptive methods. The research population was all students at SMA Negeri 1 Cidahu, totaling 546 students. The sample was selected using a purposive sampling technique, resulting in 119 students as respondents. Research instruments include student questionnaires, learning implementation observation sheets. The questionnaire used has been validated by previous research with a validity value of 0.858 (Product Moment coefficient) and a reliability value of 0.867 (Cronbach's Alpha), which was processed using SPSS 21 software. The data analysis technique used is quantitative descriptive analysis with percentages. The results of the research show that the implementation of PJOK learning with a scientific approach at SMA Negeri 1 Cidahu based on student questionnaires is in the "very good" category at 56% (67 students), the "good" category at 44% (52 students), while the "not good" category " and "not good" each 0%. Learning implementation was rated "very good" at 100%, with no categories of "good," "not good," or "not good."

    [thumbnail of S_JKR_2002949_Title.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Title.pdf

    Download (5MB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Chapter1.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Chapter1.pdf

    Download (459kB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Chapter2.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Chapter2.pdf

    Download (532kB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Chapter3.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Chapter3.pdf

    Download (709kB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Chapter4.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Chapter4.pdf

    Download (773kB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Chapter5.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Chapter5.pdf

    Download (370kB)
    [thumbnail of S_JKR_2002949_Appendix.pdf] Text
    S_JKR_2002949_Appendix.pdf

    Download (2MB)
    Official URL: https://repository.upi.edu
    Item Type: Thesis (S1)
    Additional Information: https://scholar.google.com/citations?view_op=new_articles&hl=id&imq=MUHAMAD+FAIZ# ID SINTA Dosen Pembimbing: Helmy Firmansyah: 5978105 Ikbal Gentar Alam: 6166508
    Uncontrolled Keywords: implementasi, pembelajaran olahraga, pendekatan saintifik. implementation, sports learning, scientific approach
    Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
    L Education > LB Theory and practice of education
    L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
    Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Olahraga > Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
    Depositing User: Muhamad Faiz Adhia Doepuloh
    Date Deposited: 04 Jul 2025 07:09
    Last Modified: 04 Jul 2025 07:09
    URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/134057

    Actions (login required)

    View Item View Item