PENINGKATAN ECOLITERACY PESERTA DIDIK DALAM MENGONSUMSI MAKANAN SEHAT MELALUI FOOD VLOG PADA PEMBELAJARAN IPS : Penelitian Tindakan Kelas di SMP Negeri 45 Bandung Kelas VII-G

Asyifa Fitra Nurrahmadani, - (2019) PENINGKATAN ECOLITERACY PESERTA DIDIK DALAM MENGONSUMSI MAKANAN SEHAT MELALUI FOOD VLOG PADA PEMBELAJARAN IPS : Penelitian Tindakan Kelas di SMP Negeri 45 Bandung Kelas VII-G. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PSIPS_1504233_Title.pdf

Download (333kB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Chapter1.pdf

Download (216kB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (456kB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Chapter3.pdf

Download (659kB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Chapter5.pdf

Download (144kB)
[img] Text
S_PSIPS_1504233_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (746kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh temuan hasil observasi yang dilakukan di SMP Negeri 45 Bandung, hasil observasi menunjukan tingginya konsumsi peserta didik kelas VII-G terhadap makanan yang dijajakan di lingkungan sekolah, dimana makanan tersebut belum tentu menyehatkan bagi peserta didik. Oleh karena itu, peneliti merasa perlu untuk meningkatkan ecoliteracy peserta didik dalam mengonsumsi makanan sehat, dalam hal ini peneliti menggunakan pembelajaran berbasis proyek melalui pembuatan food vlog pada pembelajaran IPS. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas model John Elliot, dengan tahapan 1) identifikasi masalah; 2) memeriksa keadaan lapangan; 3) perencanaan; 4) pelaksanaan tindakan; 5) observasi; 6) refleksi; 7) revisi pelaksanaan. Penelitian ini terdiri atas tiga siklus dengan masing-masing 3 tindakan. Berdasarkan data hasil observasi dapat diketahui bahwa perencanaan pembelajaran dilakukan dengan baik oleh pendidik, pelaksanaan pembelajaran dengan model pembelajaran berbasis proyek melalui pembuatan food vlog berjalan semakin baik pula setiap siklusnya. Produk akhir berupa food vlog dikerjakan secara berkelompok dengan tema yang berbeda setiap siklusnya, pada siklus pertama food vlog yang dibuat bertema “Mengetahui harga dan manfaat makanan sehat”, siklus kedua bertema “Mengolah bahan makanan manusia praaksara” dan tema pada siklus ketiga adalah “Rempah-rempah Emas Indonesia”. Refleksi dilaksanakan untuk mengetahui kendala yang dihadapi dan solusi untuk mengatasinya. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ecoliteracy peserta didik dalam mengonsumsi makanan sehat meningkat setiap siklusnya dengan dibuktikan dengan berubahnya pola konsumsi peserta didik menjadi lebih sehat.;--This research is motivated by the researcher’s findings from an observation at SMPN 45 Bandung, the observation showed the high consumption of VII-G class students on food sold in the school environment, where food is not necessarily healthy for the students. Therefore, researchers felt the need to increase the students’ ecoliteracy in consuming healthy food, researcher used project-based learning through the making of food vlogs on social studies. This study used John Elliot’s class action research method, with these stages: 1) problem identification; 2) reconnaissance; 3) planning; 4) implementation; 5) observation; 6) reflection; and 7) revise general idea. This study consisted of three cycles with 3 actions in each cycle. Based on the observation’s result, it is safe to state that the lessons were planned well by educators, lesson implementation of project-based learning model through the creation of food vlog ran well in each cycle. The final product in the form of food vlog was done in groups with different themes in each cycle, in the first cycle of food vlogs made with the theme "Knowing the benefits of healthy food", the second cycle themed "Processing pre-historic human food" and the theme in the third cycle is "Indonesian Golden Spices". Reflection has been carried out to determine the obstacles encountered and the solutions to overcome them. The conclusion of this study is that the ecoliteracy of students in consuming healthy food increased in every cycle as it was evidenced by the changing patterns of students’ consumption to be healthier than before.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Ecoliteracy, Makanan Sehat, Food Vlog, Pembelajaran IPS, healthy food, Social Studies learning.
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences
H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Pendidikan IPS
Depositing User: Asyifa Fitra Nurrahmadani
Date Deposited: 28 Jul 2020 05:08
Last Modified: 28 Jul 2020 05:08
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/40887

Actions (login required)

View Item View Item