EFEKTIVITAS MUSIK SEBAGAI PENGIRING KERJA DALAM MENGURANGI KEBOSANAN DAN KELELAHAN KERJA: Studi Eksperimen Pada Karyawan Laundry

Rahayu, Rizky Perdani Putri (2013) EFEKTIVITAS MUSIK SEBAGAI PENGIRING KERJA DALAM MENGURANGI KEBOSANAN DAN KELELAHAN KERJA: Studi Eksperimen Pada Karyawan Laundry. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_TITLE.pdf

Download (640kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_ABSTRACT.pdf

Download (258kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_TABLE OF CONTENT.pdf

Download (199kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_CHAPTER1.pdf

Download (275kB) | Preview
[img] Text
S_PSI_0800928_CHAPTER2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (596kB)
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_CHAPTER3.pdf

Download (593kB) | Preview
[img] Text
S_PSI_0800928_CHAPTER4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (716kB)
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_CHAPTER5.pdf

Download (175kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PSI_0800928_BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (227kB) | Preview
[img] Text
S_PSI_0800928_APPENDIX.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini didasari oleh banyaknya para pekerja yang mengalami kebosanan dan kelelahan selama bekerja. Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah perlakuan yang bisa mengurangi kebosanan dan kelelahan yang dialami oleh para pekerja tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan rerata skor kebosanan dan kelelahan kerja antara kelompok yang diberikan perlakuan berupa iringan musik (kelompok eksperimen) dengan kelompok yang tidak di berikan perlakuan (kelompok kontrol). Penelitian ini menggunakan metodeeksperiment pre test and post test group design. Partisipan dalam penelitian ini berjumlah 12 karyawan laundry, yang terdiri dari 8 karyawan laundry sebagai kelompok eksperimen dan 4 karyawan laundry sebagai kelompok kontrol. Penelitian ini berlangsung selama 7 hari. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner kebosanan kerja yang diadaptasi dari penelitian sebelumnya, reaction timer, tensimeter digital, dan audio speaker. Analisis data dilakukan dengan analisis statistik nonparametrik dengan menggunakan mann whitney. Hasil penelitian menunjukkan: (1) Perbedaan rerata skor antara kelompok kontrol dan kelompok eksperimen, (2) terdapat perbedaan rerata skor pre test dan post test pada kelompok eksperimen dengan mengalami penurunan kebosanan dan kelelahan kerja pada kelompok eksperimen. Dari hasil tersebut dapat bahwa pemberian musik pengiring kerja efektif dalam mengurangi kebosanan dan kelelahan kerja petugas laundry Setiabudi Bandung. kata kunci: musik pengiring kerja, kebosanan kerja, kelelahan kerja.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Ilmu Pendidikan > Program Studi Psikologi
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 22 Aug 2013 02:37
Last Modified: 22 Aug 2013 02:37
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/261

Actions (login required)

View Item View Item