PENGEMBANGAN MUATAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN TERINTEGRASI DALAM SILABUS PEMBELAJARAN IPS SD : Pengembangan Desain Silabus Pembelajaran Kelas V Sekolah Dasar

kukuh muji lestari, - (2020) PENGEMBANGAN MUATAN SIKAP PEDULI LINGKUNGAN TERINTEGRASI DALAM SILABUS PEMBELAJARAN IPS SD : Pengembangan Desain Silabus Pembelajaran Kelas V Sekolah Dasar. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1603520_Title.pdf

Download (495kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Chapter1.pdf

Download (165kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (235kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Chapter3.pdf

Download (182kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (245kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Chapter5.pdf

Download (73kB)
[img] Text
S_PGSD_1603520_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh belum terprosesnya pembiasaan sikap peduli lingkungan siswa.Tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan desain silabus pembelajaran dan memverikasi hasil validasi ahli terhadap pengembangan muatan sikap peduli lingkungan terintegrasi dalam silabus pembelajaran IPS kelas V sekolah dasar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Desain and Development dikembangkan oleh Peffer, dkkyang terdapat enam fase. Dengan desain yang digunakan merujuk pada enam fase metode penelitian D&D dengan beberapa modifikasi.Instrumen penelitian yang digunakan yaitu lembar validasi dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh, rancangan desain silabus pembelajaran terintegrasi sikap peduli lingkungan dalam pembelajaran IPS mengacu pada Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 Tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah. Berdasarkan hasil dari expert reviewahli kurikulum memberikanpenilaian 3 dengan interpretasi “baik”terhadap dokumen silabus terintegrasi peduli lingkungan. Sedangkan berdasarkan hasil wawancara dengan para responden didapat bahwa dokumen silabus terintegrasi peduli lingkungan layak digunakan dalam pembelajaran IPS kelas V SD. Ahli dan responden pun memberikan tanggapan berupa saran untuk dijadikan bahan evaluasi terhadap pengembangan muatan sikap peduli lingkungan ini. ----- Background of this research is habituation of student’s environment care attitudes has not been processed. The purpose of this research isto produce learning syllabus design and verifying the results of expert validation on the development of environmental care content integrated into the social studies learning syllabus for grade 5th elementary school.This research used a design and development method developed by Peffer etc, in which there are six phases. The design used refers to the six phases of the research method of D&D with some modifications.The instrument of this research is the validation sheets and interviews. The result of this research obtained an integrated learning syllabus design of environmental care in social studies learning to refer Permendikbud Number 22 of 2016 about the standard of the primary and secondary education process.Based on the results of the curriculum review expert giving an assessment of 3 with a "good" interpretation of the integrated syllabus document environment caring.While based on the results of an interview with the respondent, it was found the integrated syllabus document caring for the environment was appropriate for use in social studies learning in 5th-grade elementary school. The expert and responden also giving a responses such as a suggestion to be evaluated about development of this environmental care content.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Muatan, sikap peduli lingkungan, silabus, IPS, Design and Development.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: UPI Kampus cibiru > PGSD UPI Kampus cibiru
Depositing User: kukuh muji lestari
Date Deposited: 26 Oct 2020 03:48
Last Modified: 26 Oct 2020 03:48
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/57039

Actions (login required)

View Item View Item