UPAYA MENINGKATKAN EFEKTIFITAS JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR DAN PARTISIPASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLA VOLI MELALUI AKTIFITAS VOLLEYBALL LIKE GAMES

Hendrayana, Asep Rian (2016) UPAYA MENINGKATKAN EFEKTIFITAS JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR DAN PARTISIPASI SISWA DALAM PEMBELAJARAN PERMAINAN BOLA VOLI MELALUI AKTIFITAS VOLLEYBALL LIKE GAMES. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Title.pdf

Download (77kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Abstract.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Table_of_content.pdf

Download (212kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Chapter1.pdf

Download (274kB) | Preview
[img] Text
S_SDP_1002812_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (359kB)
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Chapter3.pdf

Download (478kB) | Preview
[img] Text
S_SDP_1002812_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (492kB)
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Chapter5.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_SDP_1002812_Bibliography.pdf

Download (216kB) | Preview
[img] Text
S_SDP_1002812_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (288kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membantu meningkatkan efektifitas jumlah waktu aktif belajar dan partisipasi siswa dalam pembelajaran bola voli melalui aktifitas volleyball like games. Penelitian pada siswa kelas V SDN Tarumajaya 01 kecamatan kertasari, kabupaten bandung selama 4 minggu. Siswa berjumlah 24 orang, 14 laki-laki dan 10 perempuan. penelitian menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas tersiri dari dua siklus dengan satu tindakan persiklus. hasil penelitian menunjukan pada praobservasi hanya 46% (11 siswa), pada siklus 1 sebanyak 79% 19 (siswa) dan 87.5% (21 siswa). Jadi dapat disimpulakan bahwa penerapan aktifitas volleyball like games dapat meningkatkan efektifitas jumlah waktu aktif belajar dan partisipasi siswa dalam pembelajran bola voli.; This study aims to help increase the effectiveness of the amount of time the active learning and student participation in learning volleyball volleyball through activities like games. Research in Class V SDN Tarumajaya 01 districts Kertasari, Bandung regency for 4 weeks. Students totaling 24 people, 14 men and 10 women. research methods Class Action Research tersiri of two cycles with one action persiklus. Research shows the praobservasi only 46% (11 students), in cycle 1 79% 19 (students) and 87.5% (21 students). So can be taken conclusion that activity implement volleyball like games can to level it effectiveity of number time active study and student's participation in volleyball studying.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil: S SDP HEN u-2016; Pembimbing: Bambang A.Jabar
Uncontrolled Keywords: partisipasi siswa, keaktifan belajar, aktifitas volleyball like games
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Olahraga > PGSD Penjas
Depositing User: Mr mhsinf 2017
Date Deposited: 10 Aug 2017 00:42
Last Modified: 10 Aug 2017 00:42
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/24630

Actions (login required)

View Item View Item