ANALISIS SITUASI DIDAKTIS PADA TOPIK HUKUM KEKEKALAN ENERGI MEKANIK PADA SISWA SMA UNTUK MENUMBUHKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS

Irma Pebriyanti, - (2023) ANALISIS SITUASI DIDAKTIS PADA TOPIK HUKUM KEKEKALAN ENERGI MEKANIK PADA SISWA SMA UNTUK MENUMBUHKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_S_Fis_1903639_Tittle.pdf

Download (470kB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Chapter1.pdf

Download (168kB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (329kB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Chapter3.pdf

Download (192kB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Chapter5.pdf

Download (119kB)
[img] Text
S_S_Fis_1903639_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (21MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi studi pendahuluan yang menunjukkan bahwa siswa mengalami hambatan belajar dan kurangnya berpikir kritis. Penelitian ini bertujuan menganalisis situasi didaktis untuk mengurangi hambatan belajar siswa pada materi hukum kekekalan energi mekanik dan menumbuhkan keterampilan berpikir kritis. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan desain penelitian yaitu Penelitian Desain Didaktis. Penelitian ini dilakukan pada salah satu Madrasah Aliyah Negeri di Kota Bandung, dengan partisipan penelitian kelas X untuk implementasi Lesson Design dan kelas XI untuk implementasi Tes Kemampuan Responden untuk mengetahui hambatan belajar siswa. Subjek penelitian berjumlah 18 laki-laki dan 27 perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa mengalami hambatan belajar dalam menemukan perubahan energi potensial dan energi kinetik, dalam menemukan hubungan energi potensial dan energi kinetik, dalam menganalisis rumusan energi mekanik, dalam menganalisis energi dan hukum kekekalan energi mekanik pada bidang vertikal dan horizontal, serta dalam membuat pertanyaan mengenai hukum kekekalan energi mekanik, data tersebut diperoleh dari Tes Kemampuan Responden. Hasil analisis evaluasi transkrip terhadap aktivitas belajar siswa menunjukkan bahwa berkurangnya hambatan belajar dan bertumbuhnya keterampilan berpikir kritis siswa dengan indikator; Inferensi bertumbuh 0,6%, analisis bertumbuh 1,7%, evaluasi bertumbuh 1,3%, inferensi bertumbuh 2,2%, eksplanasi bertumbuh 1%, dan self regulation bertumbuh 1,9% setelah Lesson Design diimplementasikan. Hal ini berarti Lesson Design bisa mengatasi hambatan belajar dan menumbuhkan keterampilan berpikir kritis. Kata Kunci: Desain Didaktis, Hambatan Belajar, Berpikir Kritis, Hukum Kekekalan Energi Mekanik, Lesson Design This research is motivated by a preliminary study which shows that students experience learning barriers and lack of critical thinking. This study aims to analyze the didactic situation to reduce student learning barriers in the matter of the law of conservation of mechanical energy and foster critical thinking skills. The method used in this research is qualitative research design, namely Didactic Design Research. This research was conducted at one of the State Aliyah Madrasas in the city of Bandung, with research subjects in class X for implementing Lesson Design and class XI for implementing Respondent Ability Tests. The research subjects were 18 men and 27 women. The results showed that students experienced learning barriers in finding changes in potential energy and kinetik energy, in finding the relationship between potential energy and kinetik energy, in analyzing the formulation of mechanical energy, in analyzing energy and the law of conservation of mechanical energy in the vertical and horizontal planes, and in making questions Regarding the law of conservation of mechanical energy, the data is obtained from the Respondent Ability Test. The results of the analysis of the evaluation of transcripts on student learning activities show that learning barriers are reduced and students' critical thinking skills are growing with indicators; Inference grew 0.6%, analysis grew 1.7%, evaluation grew 1.3%, inference grew 2.2%, explanation grew 1%, and self regulation grew 1.9% after Lesson Design was implemented. This means Lesson Design can overcome learning barriers and foster critical thinking skills. Keywords: Didactic Design, Learning Obstacles, Critical Thinking, Law of Conservation of Mechanical Energy, Lesson Design

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing: Arif Hidayat: 257991 Saeful Karim: 6022627
Uncontrolled Keywords: Desain Didaktis, Hambatan Belajar, Berpikir Kritis, Hukum Kekekalan Energi Mekanik, Lesson Design
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Fisika > Program Studi Pendidikan Fisika
Depositing User: Irma Pebriyanti
Date Deposited: 05 Sep 2023 06:52
Last Modified: 05 Sep 2023 06:52
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/101544

Actions (login required)

View Item View Item