SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN POSISI PEMAIN DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DAN TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILIARTY TO IDEAL SOLUTION (TOPSIS)

Hanafi, - (2018) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN POSISI PEMAIN DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DAN TECHNIQUE FOR ORDER PREFERENCE BY SIMILIARTY TO IDEAL SOLUTION (TOPSIS). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_KOM_1100151_Title.pdf

Download (636kB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Chapter1.pdf

Download (216kB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (413kB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Chapter3.pdf

Download (203kB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Chapter5.pdf

Download (131kB)
[img] Text
S_KOM_1100151_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (601kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

ABSTRAKAbstrak– Posisi pemain sepak bola merupakan hal yang sangat penting bagi seorang pemain maupun tim. kesalahan dalam penentuan posisi bisa menjadi faktor kekalahan tim. Oleh karena itu penentuan posisi dalam sebuah tim menjadi sangat penting. Tujuan dari penelitian ini untuk membantu pelatih dalam menentukan keputusan untuk pemilihan posisi pemain sepak bola. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah Simple Additive Weighting (SAW) dan Technique for Order Preference by Similiarty to Ideal Solution (TOPSIS). SAW digunakan untuk pembobotan karena kemampuannya dalam melakukan penilaian secara lebih tepat karena berdasar pada nilai atribut dan bobot preferensi yang sudah ditetapkan, sedangkan TOPSIS digunakan untuk perangkingan, karena TOPSIS memiliki alternatif jarak terpendek dari solusi ideal positif serta memiliki jarak terpanjang dari solusi ideal negatif. Hasil dari sistem ini mempunyai tingkat akurasi sebesar 42,22 %. Kata Kunci–Sistem Pendukung Keputusan, Sepak Bola, Posisi Sepak Bola, SAW, TOPSIS -------- Abstract– Abstract- The position of a soccer player is very important for a player or team. positioning errors can be a factor for the team's defeat. Therefore positioning in a team becomes very important. The purpose of this research is to assist the coach in determining the decision to choose the position of the soccer player. The method used in this study is Simple Additive Weighting (SAW) and Technique for Order Preference by Similiarty to Ideal Solution (TOPSIS). SAW is used for weighting because of its ability to make judgments more precisely because it is based on the attribute values and weight of preferences that have been set, while TOPSIS is used for ranking, because TOPSIS has the shortest alternative distance from positive ideal solutions and has the longest distance from negative ideal solutions. The results of this system have an accuracy rate of 42.22%. Keywords: Decision Support Systems, Football, Soccer Position, SAW, TOPSIS

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, Sepak Bola, Posisi Sepak Bola, SAW, TOPSIS
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Ilmu Komputer
Depositing User: hanafi
Date Deposited: 17 Jul 2020 07:08
Last Modified: 17 Jul 2020 07:08
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/43783

Actions (login required)

View Item View Item