PENERAPAN METODE THINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING (TAPPS) BERBANTUAN MULTIMEDIA INTERAKTIF DALAM MATA PELAJARAN TIK(TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI)TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA

Rahardian, Randy (2013) PENERAPAN METODE THINKING ALOUD PAIR PROBLEM SOLVING (TAPPS) BERBANTUAN MULTIMEDIA INTERAKTIF DALAM MATA PELAJARAN TIK(TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI)TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_TITLE.pdf

Download (368kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_ABSTRACT.pdf

Download (237kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_TALE OF CONTENT.pdf

Download (194kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_CHAPTER1.pdf

Download (282kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_060915_CHAPTER2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (313kB)
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_CHAPTER3.pdf

Download (541kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_060915_CHAPTER4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_CHAPTER5.pdf

Download (242kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_060915_BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (183kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_060915_APPENDIX.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)

Abstract

Thinking Aloud Pair Problem Solvingmerupakan metode pembelajaran berbasis pemecahan masalah yang terdiri dari 2 pihak yaitu ada yg bertindak sebagai Problem Solver dan ada yg bertindak sebagai Listener.Kedua pihak ini mempunyai tugas masing-masing, Problem Solver memiliki peran menjelaskan pemecahan dari satu masalah atau mengemukakan pendapat dan pikirannya terhadap masalah yang sedang coba dipecahkan. Listener berperan untuk menyimak dan mendengarkan Problem Solver serta mengarahkan problem solver untuk menemukan jalan dalam memecahkan masalah yang ada. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan rerata peningkatan hasil belajar siswa pada dalam ranah kognitif antara siswa kelompok atas, tengah dan bawah setelah diimplementasikanmetodeThinking Aloud Pair Problem Solvingpada mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen, dengan desain Pre-Eksperimental menggunakan model One-Group Pretest-Posttest Design. Objek yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII-B SMP Pasundan 8 Bandung sebanyak 35 orang. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes objektif berupa pilihan ganda dan angket untuk respon siswa. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data, didapatkan hasil perhitungan gain ternormalisasi <g> sebesar 0,50 yang termasuk dalam kriteria sedang.Pengujian hipotesis dengan menggunakan uji ANOVA satu jalur menunjukkan nilai Fhitung> Ftabel, 14,164> 3,28 artinya H0 ditolak. Selanjutnya pengujian hipotesis dengan SCHEFFEketiganya memiliki perbedaan yang signifikan karena nilai signifikansi yang didapat kurang dari 0,05, namun diantara ketiganya perbedaan rerata gain ternormalisasi yang paling signifikan adalah antara kelas tengah dan kelas bawah dengan nilai siginikasi 0,000.Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata peningkatan hasil belajar siswa pada ranah kemampuan pemahaman antara siswa kelompok atas, tengah dan bawah setelah diimplementasikanmetodeThinking Aloud Pair Problem Solvingpada mata pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).Berdasarkan angket siswa , sebagian besar siswa menunjukan respon yang positif terhadap pembelajaran TIK dengan menerapkan metode TAPPS berbantuan multimedia interaktif. Kata Kunci : Thinking Aloud Pair Problem Solving, Teknologi Informasi dan Komunikasi, One-Group Pretest-Posttest Design, ANOVA Satu Jalur. Thinking Aloud Pair Problem Solving is a method of problem solving based on learning consisting of 2 participant which they are acts as a Problem Solver and some acts as a Listener. Both of these participant have their respective duties, Problem Solver has to explainthe role of a problem-solving or expresse their opinions and thoughts on issues that have to be solve. Listener’s role is to listen Problem Solver and direct a problem solver to find a way to solve the existing problems. The purpose of this study was to determine the average difference in improving student learning outcomes in the cognitive domain between the groups of students, middle and bottom once implemented method of Thinking Aloud Pair Problem Solving on the Information and Communication Technology (ICT) subject. The method used is an experimental method, with the Pre-Experimental design using One-Group Pretest-Posttest Design model. The objects used in this study were students of class VIII-B Pasundan 8 Bandung Junior Highschool as many as 35 peoples. The instrument used in this study is a multiple choice objective tests and questionnaires for students' responses. Based on the research results and analysis of data, the calculation results obtained <g> normalized gain of 0.50 is included in the criteria being. Hypothesis testing using ANOVA test showed the value of the path Fcount> F, 14.164> 3.28 means that H0 is rejected. Then hypothesis testing with SCHEFFE posthoc test showed there are significant average difference betwen the groups. It can be concluded that there are differences in the average increase student learning outcomes in the realm of comprehension among the group of students, middle and bottom after the implemented of Thinking Aloud Pair Problem Solvingmethod on the subjects of Information and Communication Technology (ICT). Most of the students showed a positive response to the ICT learning by applying TAPPS aided interactive multimedia. Keywords: Thinking Aloud Pair Problem Solving, Communication and Information Technology, One-Group Pretest-Posttest Design, ANOVA One Way.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 25 Sep 2013 03:25
Last Modified: 25 Sep 2013 03:25
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/1715

Actions (login required)

View Item View Item