PENGARUH KEPEMIMPINAN SITUASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ETOS KERJA GURU DI SMPN KECAMATAN CIBATU KABUPATEN PURWAKARTA

Dewi, Vitha Prima (2010) PENGARUH KEPEMIMPINAN SITUASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP ETOS KERJA GURU DI SMPN KECAMATAN CIBATU KABUPATEN PURWAKARTA. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
t_adpen_0808838_chapter1.pdf

Download (311kB) | Preview
[img] Text
t_adpen_0808838_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
t_adpen_0808838_chapter3.pdf

Download (439kB) | Preview
[img] Text
t_adpen_0808838_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (592kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
t_adpen_0808838_chapter5.pdf

Download (244kB) | Preview
[img]
Preview
Text
t_adpen_0808838_bibliography.pdf

Download (256kB) | Preview
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Guru yang memilikidantertanametoskerjakerja, dapatdikatakan guru yang professional karenadiamenjalankanberbagaitugasdankewajibannyasesuaidengankompetensi-kompetensi yang dimilikinyasebagaiseorang guru danmembuktikannyadengansikapdantindakandiadalammengajarianakdidiknya, memberikancontohdanteladan, sertamenjalinhubungan yang baikdenganrekansejawatnya. Etoskerja guru inilebihdifokuskanpadakepemimpinansituasionalkepalasekolahdandisiplinkerja guru dalam upayapeningkatan mutu pendidikan berbasis sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruhkepemimpinankepalasekolahdandisiplinkerja guru terhadapetoskerja guru di SMPN KecamatanCibatuKabupatenPurwakarta. Populasidalampenelitianiniadalahseluruh gurudi SMPN Cibatu Kabupaten Purwakartasebanyak 46 orang. Dari populasi guru akandiambilsecarakeseluruhansebagaisampel. Pengujian hipotesis menggunakan model analisis regresi, yang dibantu program SPSS 12, dengan terlebih dahulu melakukan uji asumsi klasik yang meliputi uji multikolinearitas, heteroskedastisitas, autokorelasi, dan normalitas. Hasil penelitian menunjukkan, secara simultan semua variabel berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap etos kerja guru di SMPN KecamatanCibatuKabupatenPurwakartasebesar86.4%. secaraparsial, kepemimpinan situasional kepala sekolah berpengaruhpositifdansignifikanterhadapetos kerja guru, disiplin kerja berpengaruhpositifdansignifikanterhadapetos kerja guru. Begitu juga kepemimpinan situasional kepala sekolah berpengaruhpositifdansignifikanterhadapdisiplin kerja guru Dengandemikianuntukmeningkatkanetoskerja guru di SMPN KecamatanCibatuKabupatenPurwakarta, seyogyanyaperankepalasekolahperluditingkatkandalamhalpenciptaaniklimkerja yang berorientasipadapengembangankinerja guru, peningkatankemampuandanketerampilan guru tentangpembelajaran, peningkatanketerampilannyadalampengawasankerja, sertamelibatkan guru dalampengambilankeputusan. Selainituseorang guru perlumengasahkemampuannyadalammembuatsebuahvisi yang realistisdanrasionaluntukpengembangan proses belajarmengajar, mengadopsimateripelajarandariberbagai media informasi, menyerapinformasidenganmenggunakan internet, meningkatkankemampuannyadalammembimbingsiswa, menggunakansemua media pembelajaran, sertameningkatkandisiplindiri.

Item Type: Thesis (S2)
Additional Information: Nomor Panggil TADPEN DEW p-2010
Uncontrolled Keywords: KEPEMIMPINAN SITUASIONAL, KEPALA SEKOLAH,DISIPLIN KERJA,ETOS KERJA GURU
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Administrasi Pendidikan S-2
Depositing User: Staf Koordinator 2
Date Deposited: 30 Jun 2014 07:30
Last Modified: 30 Jun 2014 07:30
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/10176

Actions (login required)

View Item View Item