PENGEMBANGAN BAHAN AJAR E-BOOK BERBASIS MEDIA INFOGRAFIS PADA MATERI SUMBER ENERGI DI SD: Penelitian Design and Development Materi IPA di Kelas IV Sekolah Dasar

Susan Sri Nurani, - (2023) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR E-BOOK BERBASIS MEDIA INFOGRAFIS PADA MATERI SUMBER ENERGI DI SD: Penelitian Design and Development Materi IPA di Kelas IV Sekolah Dasar. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1907927_Title.pdf

Download (559kB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Chapter1.pdf

Download (183kB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (387kB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Chapter3.pdf

Download (426kB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Chapter5.pdf

Download (137kB)
[img] Text
S_PGSD_1907927_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (7MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Bahan ajar e-book ialah produk dari penelitian ini. Penelitian ini adalah jenis penelitian pengembangan pada pembelajaran IPA di sekolah dasar. Beberapa tujuan yang ada yaitu untuk (1) Mengetahui bagaimana desain bahan ajar e-book berbasis media infografis pada materi sumber energi alternatif; (2) Mengetahui bagaimana pengembangan dari bahan ajar e-book berbasis media infografis pada materi sumber energi alternatif; dan (3) Mengetahui bagaimana respon dari pengguna bahan ajar e-book berbasis media infografis pada materi sumber energi alternatif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah DnD dengan model ADDIE. Model ADDIE memiliki lima tahapan dalam pengembangannya, yaitu analysis (analisis), design (desain), development (pengembangan), implementation (implementasi), dan evaluation (evaluasi). Hasil dari penelitian ini adalah produk bahan ajar e-book berbasis media infografis dengan rekapitulasi validasi ahli materi, media, dan bahasa sebesar 84% dengan presentase ”sangat layak”, hasil respon guru memiliki presentase sebesar 92,5%, dan hasil respon siswa memiliki presentase sebesar 88% dengan memiliki rata rata hasil sebesar 90,25%. Presentase tersebut mendapatkan kategori ”sangat layak”. Sehingga dapat disimpulkan bahwa bahan ajar e-book berbasis media infografis ini dapat digunakan sebagai sumber belajar pada pembelajaran IPA di sekolah dasar. ------- The e-book is a product of this research. This research is a type of developmental research on science subject in elementary schools. Some of the existing goals are to (1) Know how the design of e-book teaching materials is based on infographic media on alternative energy source materials; (2) Know how the development of educational materials e-Book based media infographics on alternate energy source material; and (3) Know how user responses to educational material e-books are based on media infographic on alternative power source materials. The method used in this study is DnD with the ADDIE model. The ADDIE model has five stages in its development: analysis, design, development, implementation, and evaluation. The result of this study was a product of educational material e-book based on infographic media with a recapitulation of expert validation of material, media, and language of 84% with a “very decent” presentation, the teacher’s response result had a presentation of 92.5%, and the student’s result response had a presentation of 88% with an average result of 90,25%. The presentation received a category of “very worthy”. So it can be concluded that this infographic-based e-book teaching material can be used as a learning resource on science subject in elementary schools.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: https://scholar.google.com/citations?hl=en&user=ahPKrzwAAAAJ SINTA ID : 6123185 SINTA ID : 6143237
Uncontrolled Keywords: Penelitian desain dan pengembangan, bahan ajar, model ADDIE, pembelajaran IPA Design and development research, Materials teaching, ADDIE, Science subject
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: UPI Kampus cibiru > PGSD UPI Kampus cibiru
Depositing User: Susan Sri Nurani
Date Deposited: 08 May 2023 07:45
Last Modified: 08 May 2023 07:45
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/89931

Actions (login required)

View Item View Item