IMPLEMENTASI PROGRAM KEGIATAN PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA “PENCEGAHAN PERUNDUNGAN DI DUNIA MAYA” DI SMP NEGERI 54 BANDUNG

Hilman Adhitia Rahman, - (2022) IMPLEMENTASI PROGRAM KEGIATAN PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA “PENCEGAHAN PERUNDUNGAN DI DUNIA MAYA” DI SMP NEGERI 54 BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_KTP_1807240_Title.pdf

Download (523kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Chapter1.pdf

Download (139kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (329kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Chapter3.pdf

Download (260kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (459kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Chapter5.pdf

Download (112kB)
[img] Text
S_KTP_1807240_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (11MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh Program Sekolah Penggerak yang di dalamnya terdapat Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang menerapkan pembelajaran berbasis proyek dan berfokus kepada pengembangan karakter peserta didik. Maraknya fenomena perundungan di dunia maya membuat proyek ini menjadi salah satu upaya pencegahan terjadinya perundungan dunia maya yang mungkin terjadi pada peserta didik SMP Negeri 54 Bandung. Adapun rumusan masalah umum mengenai penelitian ini adalah bagaimana implementasi Program Penguatan Profil Pelajar Pancasila “Pencegahan Perundungan di Dunia Maya” di SMP Negeri 54 Bandung, yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, evaluasi, dan juga sikap peserta didik terhadap kegiatan tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode deskriptif. Pengambilan data dilakukan dengan wawancara kepada narasumber (kepala sekolah, dan guru), penyebaran angket kepada peserta didik SMP Negeri 54 Bandung, dan studi dokumentasi. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini untuk data angket adalah dengan menggunakan kriteria interpretasi skor, dan penafsiran persentase, sedangkan data wawancara dianalisis menggunakan analisis data kualitatif model Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam perencanaannya kegiatan ini diawali dengan menentukan proyek apa yang akan dilaksanakan, kemudian membentuk komite pembelajaran, menentukan jadwal, membuat modul, menyiapkan sarana prasarana dan di akhir kegiatan diadakan diskusi untuk mengevaluasi kegiatan tersebut. Pelaksanaan kegiatan ini dilakukan secara hybrid (luring dan daring) dan peserta didik sangat antusias dalam mengikuti kegiatan tersebut. Evaluasi untuk kegiatan ini berdasarkan data masuk kedalam kategori “Baik” dan aspek sikap peserta didik terhadap kegiatan ini berada dalam kategori “Sangat Baik”. Kata Kunci: Profil Pelajar Pancasila, Pembelajaran Berbasis Proyek, Perundungan dunia maya. Hilman Adhitia Rahman (1807240). The Implementation Of Strengthening Of Pancasila Student Profiles "Prevention Of Bullying In Cyberspace" Program At SMP Negeri 54 Bandung. Thesis. Departmen of Curriculum and Educational Technology, Faculty of Education, Indonesia University of Edcuation, 2022. This research was motivated by the “Sekolah Penggerak” program which there is a Pancasila Student Profile Strengthening Project which applies project-based learning and focuses on developing the character of students. The rise of the phenomenon of cyber bullying has made this project one of the efforts to prevent cyber bullying that may occur in students of SMP Negeri 54 Bandung. The formulation of the general problem regarding this research is how to implement the Pancasila Student Profile Strengthening Program "Prevention of Bullying in Cyberspace" at SMP Negeri 54 Bandung, which includes planning, implementation, evaluation, and also the attitudes of students towards these activities. This study uses a quantitative approach with a descriptive method. Data were collected by interviewing the informants (principals and teachers), distributing questionnaires to students at SMP Negeri 54 Bandung, and studying documentation. The analysis used in this study for the questionnaire data is to use the score interpretation criteria, and the percentage interpretation, while the interview data was analyzed using the Miles and Huberman model qualitative data analysis. The results of the study indicate that in planning this activity, it begins by determining what project will be implemented, then forming a learning committee, determining the schedule, making modules, preparing infrastructure and at the end of the activity a discussion is held to evaluate the activity. The implementation of this activity is carried out in a hybrid way (offline and online) and students are very enthusiastic in participating in these activities. The evaluation for this activity based on the data is in the "Good" category and the aspect of students' attitudes towards this activity is in the "Very Good" category. Keywords: Cyberbullying, Pancasila Student Profile, Project Based learning.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing: Muthia Alinawati : 5995433 R Nadia Hanoum : 5996024
Uncontrolled Keywords: Profil Pelajar Pancasila, Pembelajaran Berbasis Proyek, Perundungan dunia maya.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Teknologi Pendidikan
Depositing User: Hilman Adhitia Rahman
Date Deposited: 02 Jan 2023 06:47
Last Modified: 02 Jan 2023 06:47
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/86634

Actions (login required)

View Item View Item