KONTEN YOUTUBE YUFID KIDS SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN ALFABET DENGAN METODE PHONIC UNTUK ANAK USIA DINI: Analisis Konten Video Youtube Yufid Kids

Jihan Apriliani Taneu, - (2022) KONTEN YOUTUBE YUFID KIDS SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PENGENALAN ALFABET DENGAN METODE PHONIC UNTUK ANAK USIA DINI: Analisis Konten Video Youtube Yufid Kids. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

Perkembangan teknologi dunia saat ini sudah berkembang dengan sangat pesat. Hal ini juga berpengaruh dalam segala aspek kehidupan manusia, terutama pada bidang pendidikan. Salah satunya dalam pengembangan kemampuan berbahasa atau literasi awal bagi anak usia dini karena sangat penting. Penelitian ini merupakan penelitian yang mengggunakan metode kualitatif deskriptif dengan teknik analisis konten. Tujuan penelitian untuk mengetahui kesesuaian konten YouTube Yufid Kids dengan prinsip media pembelajaran, dan mengetahui kesesuaian konten YouTube Yufid Kids dengan prinsip literasi awal dengan metode fonik untuk anak usia dini. Penelitian dilakukan dengan cara memberikan penilaian pada video pengenalan alfabet huruf A, B, C, D, dan E pada kanal YouTube Yufid Kids. Total rata-rata dari ke lima video ini memiliki nilai 3.49. Kesimpulan pada penelitian ini, konten YouTube Yufid Kids sesuai dengan prinsip media pembelajaran dan sesuai dengan prinsip literasi awal dengen metode fonik anak usia dini. Penelitian ini dapat menjadi media pembelajaran alternatif bagi orang tua dan guru dalam mengenalkan alfabet dengan metode fonik bagi anak usia dini. ------- The development of technology in the world today is growing very rapidly. This also affects all aspects of human life, especially in the field of education. One of them is in developing language skills or literacy for early childhood because it is very important. This research is a research that uses descriptive qualitative methods with content analysis techniques. The purpose of the study was to determine the suitability of Yufid Kids' YouTube content with the principles of learning media, and to determine the suitability of Yufid Kids' YouTube content with the principles of early literacy with the phonic method for early childhood. The study was conducted by giving an assessment of the video introduction of the letters A, B, C, D, and E on the Yufid Kids’ YouTube channel. The total average of these five videos has a score of 3.49. The conclusion in this study, Yufid Kids' YouTube content is in accordance with the principles of learning media and in accordance with the principles of early literacy of the early childhood phonics method. This research can be an alternative learning media for parents and teachers in introducing the alphabet with the phonic method for early childhood.

[img] Text
S_PAUD_1801757_Title.pdf

Download (452kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Chapter1.pdf

Download (261kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (258kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Chapter3.pdf

Download (350kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (657kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Chapter5.pdf

Download (124kB)
[img] Text
S_PAUD_1801757_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (3MB)
Official URL: http://repository.upi.edu
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing Endah Silawati : 6004067 Mirawati : 5982881
Uncontrolled Keywords: Youtube Yufid Kids, Media pembelajaran, Pengenalan alfabet. YouTube Yufid Kids, Learning media, Introduction to the alphabet.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: UPI Kampus cibiru > PGPAUD UPI Kampus Cibiru
Depositing User: JIHAN APRILIANI TANEU
Date Deposited: 27 Jan 2023 07:43
Last Modified: 27 Jan 2023 07:43
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/86158

Actions (login required)

View Item View Item