ANALISIS HUBUNGAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN MENULIS PERMULAAN SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR PADA MASA COVID 19

Nurul Fauziah, - (2022) ANALISIS HUBUNGAN KETERAMPILAN MEMBACA PERMULAAN DENGAN MENULIS PERMULAAN SISWA KELAS I SEKOLAH DASAR PADA MASA COVID 19. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1800572_Title.pdf

Download (523kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Chapter1.docx

Download (29kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (138kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Chapter3.pdf

Download (207kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (163kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Chapter5.pdf

Download (71kB)
[img] Text
S_PGSD_1800572_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara keterampilan membaca dan menulis. Metode penelitian ini menggunakan Teknik observasi dan tes. Keterampilan membaca dan menulis adalah kegiatan yang saling berkaitan, Kemampuan menulis yang baik tidak dapat diperoleh tanpa kemampuan membaca yang baik, karena dengan memiliki kemampuan membaca yang baik seseorang akan mendapatkan informasi yang lebih luas, pengalaman yang didapatkan pun lebih banyak sehingga kosakata yang dimiliki oleh pembaca akan lebih beragam. Pandemi saat ini mengharuskan pembelajaran daring untuk semua sekolah. Kegiatan kampus mengajar mempertemukan penulis dengan sekolah yang sangat luarbiasa, penulis bertemu dengan siswa kelas 1 yang didalamnya hanya 3 orang siswa yang mampu membaca dan menulis dengan “baik” dari keseluruhan siswa yang berjumlah 9 orang. Terdapat korelasi antara siswa yang sudah mampu membaca kalimat sederhana dan teks pendek mereka mampu menulis kalimat secara benar dan rapi. Siswa yang mampu membaca secara kata, mereka mampu menulis kalimat dengan cukup rapi. Dan siswa yang belum mampu membaca kalimat, hanya mampu membaca secara suku kata, dalam menulis kalimat pun belum benar dan rapi. Semakin banyak dan baik dalam membaca maka hasil tulisannya akan semakin baik, seperti pemilihan kata dan struktur penulisan yang lebih rapi dan dapat dibaca orang lain, memperbanyak jumlah kosa kata untuk dipahami, dan pola pikir akan lebih terbuka. The purpose of this study was to determine the relationship between reading and writing skills. This research method uses observation and test techniques. Reading and writing skills are interrelated activities, good writing skills cannot be obtained without good reading skills, because by having good reading skills one will get wider information, the experience gained is even more so that the vocabulary owned by the reader will be more diverse. The current pandemic necessitates online learning for all schools. Campus teaching activities brought together the writer with a very extraordinary school, the author met with grade 1 students in which only 3 students were able to read and write "well" out of a total of 9 students. There is a correlation between students who are able to read simple sentences and short texts they are able to write sentences correctly and neatly. Students who are able to read in words, they are able to write sentences quite neatly. And students who have not been able to read sentences, are only able to read syllables, even in writing sentences they are not yet correct and neat. The more and better at reading, the better the writing results will be, such as the choice of words and writing structures that are neater and can be read by others, increasing the number of vocabulary to be understood, and the mindset will be more open.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: This research method uses observation and test techniques
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: UPI Kampus Sumedang > PGSD Kelas UPI Kampus Sumedang
Depositing User: Nurul Fauziah
Date Deposited: 12 Aug 2022 01:43
Last Modified: 12 Aug 2022 01:43
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/75212

Actions (login required)

View Item View Item