ANALISIS KESULITAN SISWA TINGKAT II SMK NEGERI 1 CIMAHI JURUSAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN DALAM PENGUASAAN SISTEM OPERASI BERBASIS GUI UNTUK MENGIKUTI PROGRAM DIKLAT KONFIGURASI JARINGAN LAN (LOCAL AREA NETWORK)

Hardiansyah Putra, - (2007) ANALISIS KESULITAN SISWA TINGKAT II SMK NEGERI 1 CIMAHI JURUSAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN DALAM PENGUASAAN SISTEM OPERASI BERBASIS GUI UNTUK MENGIKUTI PROGRAM DIKLAT KONFIGURASI JARINGAN LAN (LOCAL AREA NETWORK). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_TE_000696_Title.pdf

Download (131kB)
[img] Text
S_TE_000696_Abstract.pdf

Download (63kB)
[img] Text
S_TE_000696_Table_Of_Content.pdf

Download (86kB)
[img] Text
S_TE_000696_Chapter1.pdf

Download (213kB)
[img] Text
S_TE_000696_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (996kB)
[img] Text
S_TE_000696_Chapter3.pdf

Download (367kB)
[img] Text
S_TE_000696_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (710kB)
[img] Text
S_TE_000696_Chapter5.pdf

Download (55kB)
[img] Text
S_TE_000696_Bibliography.pdf

Download (39kB)
[img] Text
S_TE_000696_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Pengetahuan dan keterampilan menggunakan sistem operasi merupakan sesuatu yang penting bagi siswa SMK Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan, berkaitan dengan tuntutan kerja saat ini. Di SMK jurusan Teknik Komputer dan Jaringan Penguasaan sistem operasi berbasis GUI (Graphical User Interface) merupakan salah satu kompetensi penunjang untuk mengikuti program diklat konfigurasi Jaringan LAN (Local Area Network). Di Siswa Tingkat II SMK Negeri I Cimahi ditemukan kasus kesulitan pada penguasaan sistem operasi tersebut. Penelitian dilakukan untuk menemukan penyebab kesulitan belajar yang terjadi, setelah dilakukan kajian teoritis tentang kasus kesulitan belajar maka ditentukan instrumen penelitian berupa tes diagnostik berupa pilihan ganda untuk mengetahui penyebab kesulitan ditinjau dari penguasaan sistem operasi berbasis GUI (Graphical User Interface), dan angket sebagai penelusuran faktor lain yang bisa menyebabkan kesulitan. Faktor-faktor kesulitan yang dialami oleh siswa bukan hanya berasal dari kemampuan dan bakat saja melainkan juga banyak faktor lain yang mempengaruhinya, faktor internal maupun faktor external. Berdasarkan tujuan yang ingin dicapai dari penelitian maka dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif, agar dapat menggambarkan apa adanya gejala atau keadaan yang terjadi. Melalui instrument tes dan angket yang disebarkan dan melalui uji validitas dan reliabilitas pada tiap instrument dan didasari oleh landasan teori tentang kesulitan belajar diperoleh rata-rata tingkat penguasaan dan persentase penguasaan siswa yang masih dianggap wajar maka diambil suatu kesimpulan bahwa kesulitan belajar yang terjadi dapat diatasi dengan jalan pengayaan (enrichment) atau perbaikan (remedial teaching) pada materi-materi yang masih dianggap sulit oleh siswa yang diduga mengalami kesulitan, fasilitas lebih diperlengkap untuk masa yang akan datang dan pengkondisian siswa agar lebih giat belajar dan berlatih yang bisa dilakukan oleh guru yang bersangkutan.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Analisis Kesulitan, Sistem Operasi, Graphical User Interface, Konfigurasi Jaringan LAN, Siswa SMK
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Teknik Elektro
Depositing User: Fadila Fidini
Date Deposited: 02 Aug 2022 03:41
Last Modified: 02 Aug 2022 03:41
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/75205

Actions (login required)

View Item View Item