PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONCEPTUAL UNDERSTANDING PROCEDURES (CUPS) BERBANTUAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) DI SMP

Yuniar, Ligar Patra (2013) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CONCEPTUAL UNDERSTANDING PROCEDURES (CUPS) BERBANTUAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) DI SMP. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_TITLE.pdf

Download (255kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_ABSTRACT.pdf

Download (279kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_TABLE OF CONTENT.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_CHAPTER1.pdf

Download (314kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_0902300_CHAPTER2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (390kB)
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_CHAPTER3.pdf

Download (633kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_0902300_CHAPTER4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_CHAPTER5.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOM_0902300_BIBLIOGRAPHY.pdf

Download (289kB) | Preview
[img] Text
S_KOM_0902300_APPENDIX.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (935kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemahaman konsep siswa SMP dengan Model pembelajaran Conceptual Understanding Procedures (CUPs) berbantuan multimedia pembelajaran interaktif dibandingkan dengan pembelajaran konvensional. Penelitian menggunakan metode quasi eksperimen dengan desain nonequivalent control group design yang dilakukan di kelas VIII SMP Negeri 1 Cidahu Tahun Ajaran 2012/2013 pada sampel yang terdiri dari dua kelas, yakni kelas eksperimen dan kontrol. Data dikumpulkan melalui instrumen soal yang berbentuk pilihan ganda. Setelah diberikan perlakuan diperoleh informasi bahwa terdapat perbedaan kemampuan pemhamanan konsep siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol yaitu rerata nilai posttest kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkankelas kontrol. Berdasarkan hasil uji gain ternormalisasi diperoleh rata-rata nilai untuk kelas eksperimen adalah 0,69 dan untuk kelas kontrol adalah 0,55. Setelah diinterpretasi kedalam kriterium nilai <g>, diperoleh bahwa peningkatan hasil pembealajran CUPs berbantuan multimedia pembelajaran interaktif yang dilakukan pada kelas eksperimen tergolong “tinggi”, sedangkan peningkatan hasil pembelajaran konvensional yang dilakukan pada kelas kontrol tergolong “sedang”. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan pemahaman konsep TIK yang lebih baik antara pembelajaran dengan model CUPs berbantuan multimedia pembelajaran interaktif dengan pembelajaran konvensional pada siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Cidahu Tahun Pelajaran 2012/2013. Kata kunci : conceptual understanding procedures, CUPs, multimedia pembelajaran interaktif, pemahaman konsep

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 27 Aug 2013 07:45
Last Modified: 27 Aug 2013 07:45
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/456

Actions (login required)

View Item View Item