PENERAPAN MODEL COOPERATIVE TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) DALAM PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN METAKOGNISI SISWA : Penelitian Tindakan Kelas di SMPN 1 Plered.

Puti Laras Febrianti, - (2018) PENERAPAN MODEL COOPERATIVE TIPE NHT (NUMBERED HEAD TOGETHER) DALAM PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN METAKOGNISI SISWA : Penelitian Tindakan Kelas di SMPN 1 Plered. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
T_IPS_1502958_Title.pdf

Download (83kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Abstract.pdf

Download (199kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Table_of_content.pdf

Download (141kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Chapter1.pdf

Download (248kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (364kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Chapter3.pdf

Download (389kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Chapter5.pdf

Download (154kB)
[img] Text
T_IPS_1502958_Bibliography.pdf

Download (325kB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi kurangnya metakognisis siswa dan kurangnya pengembangan model pembelajaran IPS oleh guru. Penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas, desain penelitian menggunakan desain model spiral Kemmis dan Mc Taggart. Berdaasarkan hasil penelitian: 1. Pada saat penerapan model NHT dalam pembelajaran IPS, terlihat dari mulai munculnya rasa menghargai pendapat teman dan menerima masukan teman terhadap kasus yang sedang didiskusikan dikelas, 2. Penggunaan model NHT dalam proses pembelajaran mampu meningkatkan metakognisis siswa. Hal tersebut terlihat saat menganalisis masalah dengan menggunakan langkah-langkah kegiatan NHT siswa sudah dapat meningkatkan kognitif, psikomotor dan afektif siswa dalam belajar, 3. Untuk meningkatkan metakognisis siswa di dalam kelas terdapat beberapa kendala yang dihadapi oleh guru dan siswa tersebut yaitu: a. Kendala bagi guru: 1) Guru telah berupaya melaksanakan skenario belajar yang telah dibuat, masih ada beberapa langkah yang terlewat, 2) Kurangnya waktu dalam menggunakan model NHT, 3) Guru juga belum menggunakan media pembelajaran secara optimal, 4) Pemahaman guru tentang produser belajar NHT perlu dimantapkan lagi dan 5) Sulitnya mengubah sikap siswa untuk lebih baik. b. Kendala bagi siswa: 1) Rendahnya pemahaman siswa terhadap penjelasan guru tentang NHT, 2) Siswa belum terbiasa dengan model NHT, 3) Siswa kurang fokus dalam belajar sehingga lebih tertinggal dari siswa lainnya, 4) Kebingungan dalam pelaksanaan model NHT, 5) Kurangnya rasa saling menghormati dan menghargai pendapat teman kelompoknya, sehingga tidak dapat mengerjakan tepat waktu dan 6) Persiapan siswa dalam melaksanakan model NHT kurang fokus. 4. Adapun beberapa solusi untuk menghadapi kendala yang dihadapi guru dan siswa dalam pembelajaran IPS menggunakan model NHT sebagai berikut: a. Pemanfaatan waktu, membuat pembelajaran tidak sesuai skenario tidak jadi masalah, b. Lebih rutin dalam pembelajaran dengan model NHT, c. Membuat media semenarik mungkin baik itu dalam pembuatan pembelajaran ini menarik, sehingga siswa tertarik dan mau mencoba dalam pembelajaran model NHT, d. Keasingan siswa dengan model NHT perlahan mulai terbiasa karena terus menerus menggunakan model NHT, e. Guru memberikan penjelasan yang lebih jelas dengan kata-kata yang dapat dimahami siswa dan memberikan contoh yang dapat dimengerti siswa, sehingga siswa dapat memahami model NHT dengan baik dan benar, f. Kurang fokusnya siswa karena kita tidak dapat menguasai kelas dan media yang kurang menarik, dengan kita menguasai kelas, membuat media yang lebih menarik dan ingat nama semua siswa dapat membantu siswa fokus terhadap metari yang diajarkan, dan g. Melakukan sebuah pendekatan dengan siswa (mencari penyebab siswa bersikap kurang baik dalam kerjasama kelompok);---ABSTRACT This research is motivated by the lack of student’s metacognisis and the lack of development of Social Studies learning model by teachers. This research uses classroom action research method, research design using spiral model design Kemmis and Mc Taggart. Based on research results: 1. At the time of application of NHT model in social studies learning, seen from the beginning of the emergence of a sense of appreciation of friends opinion and receive input of friends to the case being discussed in class, 2. Used NHT model in the learning process will increase student metacognisis. This is seen when analyzing the problem by using steps NHT activities students have been able to improve cognitive, psychomotor and affective students in learning, 3. To increase metacognisis students in the classroom there are some obstacles faced by teachers and students are: a. Constraints for teachers: 1) Teachers have tried to implement the learning scenario that has been made, there are still some steps missed, 2) Lack of time in using the NHT model, 3) Teachers also have not used the optimal learning media, 4) The teacher's understanding of the NHT learning producer needs to be re-established and 5) The difficulty of changing students' attitudes for the better. b. Obstacles for students: 1) The low understanding of students on teacher explanations about NHT, 2) Students are not familiar with the NHT model, the methods used by teachers are lectures, discussions, PBL, and debates. As a result, learning outcomes relating to the results of the assessment have not shown the expected progress, 3) The students are less focused in learning so they are left behind from other students, 4) Confusion in the implementation of the NHT model, 5) Lack of mutual respect and respect for the opinions of their group friends, can do on time and 6) Preparation of students in implementing the NHT model is less focused. 4. As for some solutions to face the constraints faced by teachers and students in learning Social studies using NHT model as follows: a. Utilization of time, making learning does not fit the scenario is not a problem, b. More routine in learning with NHT model, c. Make the media as attractive as possible in the making of this learning interesting, so that students interested and willing to try in learning model NHT, d. Student alienation with the NHT model is slowly getting used to continuous use of the NHT model, e. The teacher provides clearer explanations with words that students can understand and gives examples that students can understand, so that students can understand the NHT model well and correctly, f. The lack of focus of the students because we can not master the class and the less interesting media, with us master the class, make the media more interesting and remember the name of all students can help students focus on the taught metari, and g. Conduct an approach with students (looking for the cause of students being unkind in group collaboration).

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil : T IPS PUT P-2018; Nama Pembimbing : I. Nurdinah Hanifah; NIM : 1502958.
Uncontrolled Keywords: Metakognisi, NHT, Pembelajaran IPS
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan IPS S-2
Depositing User: Amelia Sapputra
Date Deposited: 13 Feb 2020 09:20
Last Modified: 13 Feb 2020 09:20
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/44445

Actions (login required)

View Item View Item