PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TANDUR BERBASIS KECERDASAN MAJEMUK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPBA SISWA SMK

Wulansari, Kartika (2013) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TANDUR BERBASIS KECERDASAN MAJEMUK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPBA SISWA SMK. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_TITLE.pdf

Download (275kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_ABSTRACK.pdf

Download (232kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_TABLE OF CONTENT.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_CHAPTER1.pdf

Download (257kB) | Preview
[img] Text
S_FIS_0806698_CHAPTER2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (310kB)
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_CHAPTER3.pdf

Download (673kB) | Preview
[img] Text
S_FIS_0806698_CHAPTER4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (378kB)
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_CHAPTER5.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_FIS_0806698_BIBIOGRAPHY.pdf

Download (248kB) | Preview

Abstract

Berdasarkan hasil studi pendahuluan di salah satu SMK Swasta di Kota Bandung menunjukan bahwa setiap siswa memiliki kecerdasan yang berbeda-beda sehingga mempengaruhi gaya belajar. Pembelajaran yang dilakukan oleh guru pun kurang bervariatif. Sementara untuk hasil belajar IPA, 71,43% siswa di bawah KKM. Dan sikap siswa dalam pembelajaran IPA kurang baik. Model Pembelajaran TANDUR berbasis kecerdasan majemuk menjadi solusi untuk mengatasi masalah yang ditemukan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar IPA khususnya IPBA aspek kognitif dan aspek afektif setelah diterapkannya model pembelajaran TANDUR berbasis kecerdasan majemuk. Model ini merupakan model pembelajaran yang dikolaborasikan dengan kecerdasan majemuk. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuasi eksperimen sedangkan desain penelitian yang digunakan yaitu One group Pretest-Postest Design. Penelitian ini dilakukan di kelas X pada salah satu SMK Swasta di kota Bandung. Untuk mengukur peningkatan hasil belajar aspek kognitif siswa digunakan instrumen tes dalam bentuk pilihan ganda. Untuk mengukur hasil belajar aspek afektif siswa digunakan lembar observasi sikap tiap pertemuan.Hasil penelitian yang dilakukan pada 30 siswa menunjukkan adanya peningkatan prestasi belajar siswa dengan rata-rata gain yang dinormalisasi <g> sebesar 0,55 dengan kategori sedang dan hasil belajar pada aspek afektif mengalami peningkatan dengan persentase rata-rata tiap pertemuan pertama, pertemuan kedua dan pertemuan ketiga berturut-turut adalah 83,06%, 85,56% dan 92,78%. Kata kunci: model pembelajaran TANDUR, kecerdasan majemuk, hasil belajar

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Fisika > Program Studi Pendidikan Fisika
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Fisika > Program Studi Pendidikan Fisika
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 27 Aug 2013 07:22
Last Modified: 27 Aug 2013 07:22
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/356

Actions (login required)

View Item View Item