AGRESIFITAS SISWA YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA BELADIRI GULAT

Pradana, Agung Putra (2016) AGRESIFITAS SISWA YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER OLAHRAGA BELADIRI GULAT. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

Agresivitas adalah suatu perilaku dengan menyerang pihak orang lain baik secara fisik maupun mental. Agresivitas itu sendiri menurut Rusli dan Komarudin (2010, hlm. 283) “Agresivitas adalah suatu kecenderungan perilaku menyerang pihak lain”. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui dampak perilaku agresif pada siswa yang mengikuti ekstrakurikuler olahraga beladiri gulat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Adapun pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling, dengan jumlah sampel sebanyak 20 orang siswa yang mengikuti ekstrakurikuler olahraga beladiri gulat di SMA Negeri 1 Batujajar Kab. Bandung Barat. Alat pengumpulan data yang digunakan yaitu instrumen untuk mengatahui agresivitas menggunakan bentuk angket tertutup. Hasil penelitian yang diperoleh dengan menggunakan pendekatan statistika adalah sebagai berikut: Hasil keseluruhan pengolahan dan analisis data persentase yang peneliti dapatkan di lapangan lebih dominan kepada agresivitas instrumental sedangkan pada jumlah rata-rata persentase agresivitas Instrumental dan Agresivitas Benci (hostile), siswa yang mengikuti ekstrakurikuler olahraga beladiri gulat di SMA Negeri 1 Batujajar Kab. Bandung Barat sebesar 74,37%. ; Aggressiveness is a behavior by attacking the other person both physically and mentally. Aggressiveness itself according to Rusli and appendices (2010, p. 283) "aggressiveness is a behavioral tendency to attack other parties". The purpose of this research is to determine the impact of aggressive behavior in students who take extra martial sport of wrestling. This research uses descriptive method. The total sampling using sampling, with a total sample of 20 students who follow extracurricular martial sport of wrestling in SMA Negeri 1 Batujajar Kab. Bandung Barat. Data collection tools were used that instrument to know the aggressiveness using the form enclosed questionnaire. The results obtained by using the approach of statistics is as follows: The overall results of data processing and analysis the percentage that researchers get on the field is dominant to the aggressiveness instrumental, while the average number of percentage aggressiveness Instrumental and Aggressiveness Hate (hostile), students who take the extracurricular sports martial wrestling in SMA Negeri 1 Batujajar Kab. West Bandung at 74.37%.

[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Title.pdf

Download (19kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Abstract.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Table_of_content.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Chapter1.pdf

Download (299kB) | Preview
[img] Text
S_KOR_1205866_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (444kB)
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Chapter3.pdf

Download (422kB) | Preview
[img] Text
S_KOR_1205866_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (543kB)
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Chapter5.pdf

Download (137kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_KOR_1205866_Bibliography.pdf

Download (137kB) | Preview
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix1.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (521kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (375kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix3.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (148kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (425kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix5.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (144kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix6.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (326kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix7.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (310kB)
[img] Text
S_KOR_1205866_Appendix8.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (438kB)
Official URL: http://repository.upi.edu
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil : S KOR PRA a-2016 ; Pembimbing : I. Bambang Erawan .
Uncontrolled Keywords: Mahasiswa Jurusan Pendidikan Kepelatihan, FPOK UPI, 2012, Coaching Sport Education student.
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GV Recreation Leisure
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi > Program Studi IKOR
Depositing User: Mr mhsinf 2017
Date Deposited: 11 Aug 2017 03:41
Last Modified: 11 Aug 2017 03:41
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/24748

Actions (login required)

View Item View Item