IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA PASUNDAN 2 KOTA CIMAHI

M. Ari Kuwoto, - (2024) IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA PADA PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA PASUNDAN 2 KOTA CIMAHI. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
T_SEJ_2208762_Title.pdf

Download (1MB)
[img] Text
T_SEJ_2208762_Chapter1.pdf

Download (438kB)
[img] Text
T_SEJ_2208762_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
T_SEJ_2208762_Chapter3.pdf

Download (558kB)
[img] Text
T_SEJ_2208762_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (904kB) | Request a copy
[img] Text
T_SEJ_2208762_Chapter5.pdf

Download (378kB)
[img] Text
T_SEJ_2208762_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: https://repository.upi.edu

Abstract

Implementasi Kurikulum Merdeka merupakan arahan pengembangan atau inovasi yang memerlukan landasan yang kuat dan didasarkan pemikiran yang mendalam, sehingga pelaksanaan yang diterapkan dapat mengupayakan sistem pendidikan yang lebih baik. Penelitian bertujuan untuk mengetahui bagaimana perkembangan Kurikulum yang diprogramkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yaitu Kurikulum Merdeka adalah kurikulum dengan pembelajaran intrakurikuler yang beragam di mana konten akan lebih optimal agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep, proyek, dan menguatkan kompetensi. Struktur capaian pembelajaran sejarah tidak lagi mengutamakan pada pemahaman konsep melainkan juga harus menekankan pada elemen keterampilan berpikir dengan berpedoman KOSP Kurikulum Merdeka SMA Pasundan 2 Kota Cimahi yang mengimplementasikan dengan kategori Mandiri Belajar. Penelitian ini menggunakan penelitian Kualitatif dengan pendekatan Deskriptif dengan Metode Naturalistik Inquiri. Data dalam penelitian ini diperoleh dari hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data meliputi pengumpulan data, mereduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian yakni 1) Diterapkannya perencanaan pelaksanaan pembelajaran (RPP) pada pembelajaran sejarah di SMA Pasundan 2 Kota Cimahi sesuai dengan pedoman Kurikulum Merdeka dalam pelaksanaannya dikelas. 2) Penerapan Kurikulum Merdeka pada pembelajaran sejarah di SMA Pasundan 2 Kota Cimahi dengan dilaksanakan tiga tahap meliputi tujuan pembelajaran, langkah-langkah kegiatan, dan penilaian yang dilaksanakan secara bermakna. 3) Hambatan dan solusi dari penerapan Kurikulum Merdeka dengan pemahaman aspek kompenen Kurikulum Merdeka kepada Pendidik maupun peserta didik, dan juga pendidik melakukan pelatihan maupun webinar tentang Kurikulum Merdeka dengan salah satu elemen keterampilan proses yang harus dilatihkan kepada siswa adalah keterampilan berpikir sejarah dalam aspek Kurikulum Merdeka. Hasil pembelajaran sejarah dalam penerapan Kurikulum Merdeka agar keterampilan berpikir sejarah yang diajarkan kepada peserta didik untuk dapat memahaminya dengan bernalar kritis, mandiri, gotong royong, keyakinan kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berkebinekaan global. Implementation of the Independent Curriculum is a direction for development or innovation that requires a strong foundation and is based on in-depth thinking, so that the implementation implemented can strive for a better education system. The research aims to find out how the development of the curriculum programmed by the Ministry of Education, Culture, Research and Technology, namely the Merdeka Curriculum, is a curriculum with diverse intracurricular learning where the content will be more optimal so that students have enough time to explore concepts, projects and strengthen competencies. . The structure of history learning outcomes no longer prioritizes understanding concepts but must also emphasize elements of thinking skills guided by the KOSP Merdeka Curriculum for SMA Pasundan 2 Cimahi City which is implemented in the Independent Learning category. This research uses qualitative research with a descriptive approach using the naturalistic inquiry method. The data in this research was obtained from observations, interviews and documentation. Data analysis techniques include data collection, data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of the research are 1) Implementation of learning implementation planning (RPP) in history learning at SMA Pasundan 2 Cimahi City in accordance with the Independent Curriculum guidelines in its implementation in the classroom. 2) Implementation of the Merdeka Curriculum in history learning at Pasundan 2 High School, Cimahi City, carried out in three stages, including learning objectives, activity steps and assessments carried out meaningfully. 3) Obstacles and solutions to implementing the Merdeka Curriculum by understanding the component aspects of the Merdeka Curriculum for educators and students, and also educators conducting training and webinars on the Merdeka Curriculum with one of the process skill elements that must be trained to students is historical thinking skills in the Merdeka Curriculum aspect . The results of history learning in implementing the Merdeka Curriculum are that historical thinking skills are taught to students to be able to understand it with critical reasoning, independence, mutual cooperation, belief in God Almighty, and global diversity.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: https://ejournal.insuriponorogo.ac.id/index.php/scaffolding/article/view/4289 ID SINTA Dosen Pembimbing : Dr. Leli Yulifar, M.Pd : 5993694 Dr. Tarunasena, M.Pd : 5992788
Uncontrolled Keywords: Implementasi, Kurikulum Merdeka, Pembelajaran Sejarah Implementation, Independent Curriculum, Learning History
Subjects: D History General and Old World > D History (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial > Pendidikan Sejarah-S2
Depositing User: M. Ari Kuwoto
Date Deposited: 14 Mar 2024 04:24
Last Modified: 14 Mar 2024 04:24
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/116193

Actions (login required)

View Item View Item