PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK TAMAN KANAK-KANAK MELALUI METODE SIMULATION GAME DENGAN MEDIA FLASHCARD (Penelitian Tindakan Kelas Kelompok B TK Kartika 5 Siliwangi Cianjur)

Indah Lestari, - (2011) PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK TAMAN KANAK-KANAK MELALUI METODE SIMULATION GAME DENGAN MEDIA FLASHCARD (Penelitian Tindakan Kelas Kelompok B TK Kartika 5 Siliwangi Cianjur). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_paud_0604451_table_of_content.pdf

Download (242kB)
[img] Text
s_paud_0604451_chapter1.pdf

Download (275kB)
[img] Text
s_paud_0604451_chapter2.pdf

Download (372kB)
[img] Text
s_paud_0604451_chapter3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
s_paud_0604451_chapter4.pdf

Download (359kB)
[img] Text
s_paud_0604451_chapter5.pdf

Download (245kB)
[img] Text
s_paud_0604451_bibliography.pdf

Download (246kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya permasalahan yang ditemukan di TK Kartika 5 Siliwangi Cianjur yaitu penguasaan kosakata bahasa Inggris masih rendah, dan penggunaan media pada saat pembelajaran masih kurang seperti katidak mampuan anak dalam menyebutkan kata kerja sederhana, menyebutkan nama-nama bagian tubuh. Fokus penelitian ini adalah (1) Bagaimana kondisi objektif penguasaan kosakata bahasa Inggris anak Taman Kanak-kanak Kartika 5 Siliwangi Cianjur? (2) Bagaimana proses penerapan metode simulation game dengan media flashcard dalam peningkatan kosakata bahasa Inggris anak Taman Kanak-kanak Kartika 5 Siliwangi Cianjur? (3) Bagamana perkembangan penguasaan kosakata bahasa Inggris anak di TK Kartika 5 Siliwangi Cianjur setelah menggunakan metode simulation game dengan media flashcard?. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil dan meperbaiki proses dalam pembelajaran untuk meningkatkan kosakata anak. Penelitian Tindakan kelas adalah metode yang digunakan dalam peneltian ini, dilakukan secara kolaborasi bersama dengan pihak-pihak sekolah yang terkait. Subjek penelitian adalah 14 orang anak kelompok B2 yang terdiri dari 8 anak laki-laki dan 6 anak perempuan. Analisis data diperoleh melalui hasil obsevasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa melalui metode simulation game dengan media flashcard penguasaan kosakata anak TK Kartika 5 Siliwangi Cianjur mengalami peningkatan lebih baik daripada sebelum dilakukan tindakan, metode simulation game dengan media flashcard hanya disa diterapkan di TK yang anaknya sudah mampu membaca. Rekomendasi bagi guru yaitu hendaknya menggunakan metode, media atau teknik yang bervariasi dalam mengajar sehingga tidak terjadi kejenuhan dan monoton di dalam melaksanakan kegiatan.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing : Cucu Eliyawati : - Euis Kurniati : 6001374
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Rini Indriani
Date Deposited: 02 Nov 2023 06:38
Last Modified: 02 Nov 2023 06:38
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/111872

Actions (login required)

View Item View Item