Ratna Ayu Wardhani, - (2009) EFEKTIFITAS METODE TOTAL PHYSICAL RESPON DALAM PENGHAFALAN VERBA PADA KALIMAT PERINTAH (PENELITIAN TERHADAP SISWA KELAS XI SMA PASUNDAN 8 BANDUNG). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
Metode belajar yang baik adalah metode yang dapat membantu pembelajar dalam memahami dan menanamkan dalam ingatannya apa yang telah dipelajarinya. Penelitian yang berjudul “Efektivitas Metode Total Physical Respon dalam Penghafalan Verba pada Kalimat Perintah” ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keefektivan Metode Total Physical Respon dalam pembelajaran verba pada kalimat perintah dan mengetahui pendapat pembelajar mengenai penggunaan Metode Total Physical Respon pada pembelajaran kalimat perintah. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen murni, yaitu dengan menggunakan kelas control dan kelas eksperimen. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Pasundan 8 Bandung, dan sampel dari penelitian ini adalah 20 orang siswa kelas XI. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes sebanyak 15 pertanyaan dan angket sebanyak 12 pernyataan. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah metode total physical respon lebih efektif jika dibandingkan dengan metode ceramah. Hal ini ditunjukan dengan perolehan nilai sebesar 3,01 dan berarti lebih besar dari nilai signifikansi 2,10 pada taraf 5% dan 2,88 pada taraf 1% pada nilai db = 18. Dengan normalized gain sebesar 0,88 untuk kelas eksperimen dan 0,68 untuk kelas control dan metode ini mendapat respon positif dari para siswa.
![]() |
Text
s_jep_054408_chapter1.pdf Download (256kB) |
![]() |
Text
s_jep_054408_chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (343kB) |
![]() |
Text
s_jep_054408_chapter3.pdf Download (297kB) |
![]() |
Text
s_jep_054408_chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (285kB) |
![]() |
Text
s_jep_054408_chapter5.pdf Download (242kB) |
![]() |
Text
s_jep_054408_bibliography.pdf Download (240kB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Additional Information: | ID SINTA Dosen Pembimbing MULYANA ADIMIHARJA: - HERNIWATI: 6005824 |
Uncontrolled Keywords: | METODE TOTAL PHYSICAL RESPON, PENGHAFALAN VERBA, KALIMAT PERINTAH, siswa kelas XI, SMA Pasundan 8 Bandung |
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Jepang |
Depositing User: | Hikmal Fajar Fardyan |
Date Deposited: | 12 Sep 2023 09:55 |
Last Modified: | 12 Sep 2023 09:55 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/102897 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |