PENERAPAN METODE PEMBERIAN TUGAS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DI KELAS 5 SDN CAHAYA PELITA 2 BANDUNG

Rosnaningsih, - (2012) PENERAPAN METODE PEMBERIAN TUGAS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DI KELAS 5 SDN CAHAYA PELITA 2 BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pgsd_0806137_table_of_content.pdf

Download (247kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_chapter1.pdf

Download (261kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (381kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_chapter3.pdf

Download (463kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (269kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_chapter5.pdf

Download (230kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_bibliography.pdf

Download (238kB)
[img] Text
s_pgsd_0806137_appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (228kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi rendahnya nilai hasil ulangan IPS pada pokok bahasan Menghargai Peranan Tokoh Pejuang dan Masyarakat dalam mempersiapkan Kemerdekaan Indonesia, hal ini ditandai nilai KKM masih mencapai 5,0, padahal target yang di harapkan 7,0, demikian pula cara guru melaksanakan pembejaran masih bersifat konvesional yaitu hanya menggunakan metode ceramah dan tanya jawab. Penelitian ini ditujukan pada penggunakan metode penugasan (pemberian tugas) yang bertujuan meningkatkan hasil belajar IPS di Kelas V SDS Cahaya Pelita 2. Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang mengadaptasi model Kemmis & Mc Tanggart dengan 3 Siklus, yang pada setiap Siklusnya dilakukan 4 tindakan. Subjek penelitian ini adalah siswa Kelas V semester II SDS Cahaya Pelita 2 Bandung yang berjumlah 32 0rang. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan proses pembelajaran, demikian pula perolehan nilai siswa dalam pembelajaran IPS mengalami penikatan. Pada Siklus pertama nilai rata – rata mencapai 5,09. Pada Siklus kedua mencapai peningkatan dengan rata-rata 6,36 dan pada Siklus ketiga mencapai 7,02. Berdasarkan hasil penelitian di atas dapat di simpulkan bahwa penggunaan metode Penugasan dapat meningkatkan hasil belajar pada mata pelajaran IPS. Ada beberapa saran yang hendak disampaikan, antara lain, Guru di harapkan dapat mengkaji dan mengimplentasikan model pembelajaran tentang pokok bahasan lainnya pada pembelajaran IPS dalam upaya meningkatkan hasil pembelajaran, selain itu dengan adanya Interaksi antara siswa dan guru dapat terjalin hubungan yang baik.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Hasil Belajar, Sekolah Dasar
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
Depositing User: Ridha Pratama Rusli
Date Deposited: 23 Aug 2021 08:13
Last Modified: 23 Aug 2021 08:13
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/63586

Actions (login required)

View Item View Item