PROFIL JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI DI SISWA SEKOLAH TARUNA WIYATA MANDIRI”

Hidayatulloh, Dede (2016) PROFIL JUMLAH WAKTU AKTIF BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI DI SISWA SEKOLAH TARUNA WIYATA MANDIRI”. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Title.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Abstract.pdf

Download (231kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Table_of_content.pdf

Download (172kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Chapter1.pdf

Download (277kB) | Preview
[img] Text
S_POR_1203234_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (374kB)
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Chapter3.pdf

Download (248kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Chapter5.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_POR_1203234_Bibliography.pdf

Download (142kB) | Preview
[img] Text
S_POR_1203234_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (719kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui mengenai gambaran LPKA Bandung dan jumlah waktu aktif belajar siswa dalam proses pembelajaran Pendidikan Jasmani, dengan menggunakan metode penelitian deskriptif dan pendekatan survey. Penelitian dilaksanakan terhadap 56 siswa sekolah Taruna Wiyata Mandiri. Instrument yang digunakan adalah instrument jumlah waktu aktif belajar Pendidikan Jasmani beserta pengolahan datanya yang diadopsi oleh Suherman (2009, hlm. 33). Berdasarkan hasil pengolahan data dan pembahasan diperoleh profil LPKA Bandung diresmikan pada tanggal 5 Agustus 2015 yang terletak di jalan Pacuankuda No. 3A Arcamanik Bandung. Pegawai LPKA berjumlah 40 orang. Penghuni berjumlah 176 tahanandananakdidik. Fasilitas terdiri dari 7 ruang kelas, 1 perpustakaan, 1 ruang guru, 1 ruang pramuka, lapang upacara, futsal, danvoli, masjid, 3 wisma. Program pendidikan dan pembinaan meliputi sekolah layanan khusus 66 siswa, SMP terbuka 56 siswa, sekolah pendidikan khusus 33 siswa. Guru berjumlah 29 orang yang terdiri dari petugasdan guru dari sekolah kerjasama. Guru pendidikan jasmani berjumlah 3 orang yang terdiri dari 2 orang petugas LPKA Bandung, dan 1 orang guru dari SMP 8 Terbuka. Profil waktu aktif belajar siswa kelas yaitu VII 24,5 %, kelas VIII 25,2%, dankelas IX 32,6 % dan observasi sesi kedua untuk kelas VII 37,2%, kelas VIII 36,5%, dankelas 40,7%. Kesimpulan dari hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jumlah waktu aktif belajar siswa masih tergolong rendah.:--- The purpose of this study is to know about the profile LPKA and amount the time active learning of students in the learning process of Physical Education. The method used is descriptive research method and survey approach. It conducted to 56 students at school Taruna Wiyata Mandiri. The instrument used was the instrument the amount of time actively studied Physical Education along with its data processing adopted by Suherman (2009, p. 33). Based on the results of data processing and discussion of the profile obtained LPKA Bandung inaugurated on August 5, 2015, located on the street PacuanKuda No. 3A Arcamanik Bandung. Employees of LPKA is 40 people. Occupants totaled 176 prisoners and students. The facility consists of seven classrooms, one library, one staff room, one room scouts, airy ceremony, futsal and volleyball, mosques, 3 homestead. The programs education and guidance covering schools special services 66 students, junior high school open 56 students, special education school 33 students. Teacher totaling 29 people consisting of officers and teachers of the school cooperation. Physical education teachers were 3 people consisting of 2 officers LPKA Bandung, and one teacher from junior high school 8 Open Bandung. Profile active time learn students of class VII is 24.5%, 25.2% class VIII and IX class 32.6% and observation of the second session for class VII is 37.2%, VIII class 36.5%, and IX class 40.7%. The conclusion of this study indicates that the amount of time the active learning of students is still relatively low.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No. Panggil: S POR HID p-2016; Pembimbing: I.Dian Budiana
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Jasmani, jumlah waktu aktif belajar, lembaga pembinaan khusus anak, Physical Education, Time the active learning, Institute of Development of Special Children.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Olahraga
Depositing User: Mr mhsinf 2017
Date Deposited: 16 Aug 2017 04:19
Last Modified: 16 Aug 2017 04:19
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/24847

Actions (login required)

View Item View Item