PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK USIA DINI: Pre-eksperimental pada Anak Usia Dini Usia 4-5 Tahun di TK di Karawang

Nafisah Azizah Az-Zahra, - (2024) PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS TEKNOLOGI TERHADAP PEMBENTUKAN KARAKTER ANAK USIA DINI: Pre-eksperimental pada Anak Usia Dini Usia 4-5 Tahun di TK di Karawang. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PAUD_2009684_Title.pdf

Download (714kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Chapter1.pdf

Download (208kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (281kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Chapter3.pdf

Download (333kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (456kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Chapter5.pdf

Download (195kB)
[img] Text
S_PAUD_2009684_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (5MB)
Official URL: https://repository.upi.edu

Abstract

Teknologi saat ini sudah menjadi bagian dalam kehidupan sehari – hari, termasuk dalam bidang pendidikan, salah satunya yaitu pada Pendidikan Anak Usia Dini. Penelitian ini membahas untuk mengetahui bagaimana pengaruh dari pembelajaran berbasis teknologi terhadap pembentukan karakter anak usia dini. Metode penelitian ini menggunakan Pre -Eksperimental model One Group Pretest – Posttest dengan teknik pengumpulan data menggunakan instrument lembar observasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu statistik deskriptif dan inferensial dengan analisis data menggunakan IBM SPSS Ver. 29.0. Hasil penelitian didapatkan bahwa pembelajaran berbasis teknologi berpengaruh dalam pembentukan karakter anak dengan kategori N-gain 0,2 < 0,3 rendah. Nilai rata – rata pretest 2,63 dan rata – rata posttest 2,91. Data pada sampel penelitian ini berdistribusi normal, sehingga peneliti melakukan uji hipotesa Paired Samples Test yang diketahui nilai Sig, 0,000 < 0,05 dan dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima. Maka, terdapat pegaruh pembelajaran berbasis teknologi dalam pembentukan karakter peserta didik. ----- Technology has now become a part of everyday life, including in the field of education, one of which is in Early Childhood Education. This study discusses to find out how the influence of technology-based learning on early childhood character building. This research method uses the Pre-Experimental One Group Pretest - Posttest model with data collection techniques using observation sheet instruments. The data analysis technique used is descriptive and inferential statistics with data analysis using IBM SPSS Ver. 29.0. The results showed that technology-based learning has an effect on children's character building with an N-gain category of 0.2 < 0.3 low. The average pretest score was 2.63 and the average posttest score was 2.91. The data in this research sample is normally distributed, so the researchers conducted a Paired Samples Test hypothesis test which is known to be Sig value, 0.000 <0.05 and it can be concluded that H0 is rejected and H1 is accepted. So, there is an effect of technology-based learning in the character building of students.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: https://scholar.google.com/citations?authuser=1&user=evPIRr4AAAAJ ID SINTA Dosen Pembimbing: Asep Kurnia Jayadinata: 5993780 Finita Dewi : 5993121
Uncontrolled Keywords: Teknologi, Pembelajaran, Karakter. Technology, Learning, Character
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
Divisions: UPI Kampus Purwakarta > PGPAUD UPI Kampus Purwakarta
Depositing User: Nafisah Azizah Az-Zahra
Date Deposited: 22 Aug 2024 08:51
Last Modified: 22 Aug 2024 08:51
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/120799

Actions (login required)

View Item View Item