PENDAPAT MAHASISWA TENTANG PEMBELAJARAN PENYULUHAN GIZI DI JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN BANDUNG

Ruri Hertanti, - (2010) PENDAPAT MAHASISWA TENTANG PEMBELAJARAN PENYULUHAN GIZI DI JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN BANDUNG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_pkk_056148_table_of_conten.pdf

Download (242kB)
[img] Text
s_pkk_056148_chapter1.pdf

Download (268kB)
[img] Text
s_pkk_056148_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (379kB)
[img] Text
s_pkk_056148_chapter3.pdf

Download (249kB)
[img] Text
s_pkk_056148_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (433kB)
[img] Text
s_pkk_056148_chapter5.pdf

Download (260kB)
[img] Text
s_pkk_056148_bibliography.pdf

Download (241kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keingintahuan penulis tentang pembelajaran Penyuluhan Gizi di Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Bandung, karena mata kuliah tersebut mempunyai kesamaan dengan mata kuliah yang penulis ikuti pada Program Studi Pendidikan Tata Boga yaitu mata kuliah Penyuluhan Gizi. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pendapat mahasiswa tentang pembelajaran penyuluhan gizi di Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Bandung, yang meliputi tujuan pembelajaran, materi, metode, sumber belajar, media, dan evaluasi. Metode penelitian menggunakan metode deskriptif. Populasi penelitian berjumlah 50 orang. Sampel yang digunakan adalah sampel total. Hasil penelitian menunjukkan bahwa responden mengetahui tujuan pembelajaran penyuluhan gizi, materi penyuluhan gizi sebagian besar sudah diajarkan, dengan menggunakan metode pembelajaran ceramah, demonstrasi, dan tanya jawab, ditunjang oleh sumber belajar adalah nara sumber yang ahli dalam bidang penyuluhan gizi dengan dibantu media berupa white board, buku sumber, dan LCD. Evaluasi dalam bentuk tes tulisan yang dilaksanakan pada UTS dan UAS. Mengandung Implikasi bahwa penggunaan metode dan media belum bervariasi. Memberikan rekomendasi pada dosen lebih meningkatkan penggunaan metode dan media secara bervariasi, dan mahasiswa Politeknik Kesehatan Bandung diharapkan lebih memotivasi diri dan aktif pada saat pembelajaran penyuluhan gizi.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing: Sudewi Yogha : - Cica Yulia : 5995421
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran, Penyuluhan Gizi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: Elsa Afrilia
Date Deposited: 18 Sep 2023 03:35
Last Modified: 18 Sep 2023 03:35
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/98636

Actions (login required)

View Item View Item