PENGARUH PEMAHAMAN DASAR PENGGUNAAN MICROSOFT EXCEL TERHADAP KEMAMPUAN PENGERJAAN TUGAS RENCANA ANGGARAN BIAYA SISWA KELAS XI DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN SMK NEGERI 1 CIBINONG

Fauzan Salam, - (2022) PENGARUH PEMAHAMAN DASAR PENGGUNAAN MICROSOFT EXCEL TERHADAP KEMAMPUAN PENGERJAAN TUGAS RENCANA ANGGARAN BIAYA SISWA KELAS XI DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN SMK NEGERI 1 CIBINONG. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_TB_1805785_Title.pdf

Download (247kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Chapter1.pdf

Download (104kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (303kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Chapter3.pdf

Download (278kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (266kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Chapter5.pdf

Download (80kB)
[img] Text
S_TB_1805785_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Microsoft Excel banyak digunakan untuk membantu penyelesaian pekerjaan di bidang konstruksi, salah satunya yaitu melakukan perhitungan Rencana Anggaran Biaya.Maka sudah semestinya para siswa kompetensi DPIB yang lulusannya dipersiapkan mampu bekerja dengan baik di konsultan atau kontraktor suatu proyek konstruksi bisa menguasai dasar aplikasi Microsoft Excel dengan baik. Penelitian ini memiliki tujuan untuk 1) Mengetahui gambaran umum pemahaman dasar penggunaan Microsoft Excel siswa kelas XI DPIB SMK Negeri 1 Cibinong. 2)Mengetahui gambaran umum kemampuan pengerjaan tugas perhitungan RAB siswa kelas XI DPIB SMK Negeri 1 Cibinong. 3)Mengetahui pengaruh pemahaman dasar penggunaan Microsoft Excel terhadap kemampuan pengerjaan tugas perhitungan RAB. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini, untuk variabel pemahaman dasar penggunaan Microsoft Excel(X) menggunakan soal tes pilihan ganda dan pada variabel kemampuan pengerjaan tugas RAB (Y) dilihat dari nilai tugas perhitungan RAB siswa. Jumlah sampel pada penelitian ini berjumlah 52 responden dengan kriteria siswa kelas XI DPIB tahun ajaran 2021/2022. Berdasarkan hasil analisis data gambaran umum pemahaman dasar penggunaan Microsoft Excel berada pada kategori baik, kemampuan pengerjaan tugas RAB berada pada tingkat kompeten, dan pemahaman dasar penggunaan Microsoft Excel memiliki pengaruh yang tidak signifikan terhadap kemampuan pengerjaan tugas RAB. Kata kunci: pemahaman dasar Microsoft Excel, tugas Rencana Anggaran Biaya Microsoft Excel is widely used to help complete work in the construction field, one of which is to calculate the Real Estimate of Cost. So it is appropriate that DPIB competency students whose graduates are prepared to be able to work well as consultants or contractors of a construction project can master the basics of Microsoft Excel applications well. This study aims to 1) Knowing an overview of the basic understanding of the use of Microsoft Excel for class XI DPIB students of SMK Negeri 1 Cibinong. 2) Knowing an overview of the ability to work on the task of calculating the Real Estimate of Cost for class XI DPIB students of SMK Negeri 1 Cibinong. 3) Knowing the effect of understanding the basic use of Microsoft Excel on the ability to work on the calculation task of the Real Estimate of Cost. This research uses a descriptive method with a quantitative approach. The instrument used in this study, for the variable of basic understanding of the use of Microsoft Excel (X) using multiple choice test questions and on the variable ability to work on the Real Estimate of Cost (Y) task, was seen from the value of the student's Real Estimate of Cost calculation task. The number of samples in this study amounted to 52 respondents with the criteria of class XI DPIB students for the 2021/2022 academic year. Based on the results of data analysis, the general description of the basic understanding of the use of Microsoft Excel is in a good category, the ability to work on the Real Estimate of Cost task is at a competent level, and the basic understanding of the use of Microsoft Excel has an insignificant influence on the ability to work on Real Estimate of Cost tasks. Keywords: Basic understanding of Microsoft Excel, Real Estimate of Cost task

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing Nandan Supriatna (SINTA ID : 6145508)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: pemahaman dasar Microsoft Excel, tugas Rencana Anggaran Biaya Keywords: Basic understanding of Microsoft Excel, Real Estimate of Cost task
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Teknik Sipil > Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan
Depositing User: Fauzan Salam
Date Deposited: 17 Oct 2022 07:29
Last Modified: 17 Oct 2022 07:29
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/84379

Actions (login required)

View Item View Item