PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN MOTION GRAPHIC BERORIENTASI REPRESENTASI SUBMIKROSKOPIK PADA MATERI INDERA PENDENGARAN MANUSIA

Gita Ayu Fahmia Qur'ani, - (2022) PENGEMBANGAN VIDEO PEMBELAJARAN MOTION GRAPHIC BERORIENTASI REPRESENTASI SUBMIKROSKOPIK PADA MATERI INDERA PENDENGARAN MANUSIA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PGSD_1805256_Title.pdf

Download (417kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Chapter1.pdf

Download (239kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (289kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Chapter3.pdf

Download (260kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (676kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Chapter5.pdf

Download (161kB)
[img] Text
S_PGSD_1805256_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (8MB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh pembuatan video pembelajaran selama ini tidak pernah menampilkan representasi submikroskopik kepada siswa. Upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan menyajikan video pembelajaran motion graphic berorientasi representasi submikroskopik. Penggunaan visualisasi submikroskopik ini dimaksudkan untuk siswa menjadi memiliki pengalaman langsung dalam merangkai visualisasi anatomi indera pendengaran dan bagaimana bunyi didengar. Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan pengembangan, respon guru, dan respon siswa terhadap pengembangan video pembelajaran motion graphic berorientasi representasi submikroskopik. Penelitian ini menggunakan metode Design and Development dengan model ADDIE. Instrumen penelitian yang digunakan oleh peneliti menggunakan kuesioner, catatan perbaikan, uji pemahamann, dan analisis SWOT. Pengumpulan data diperoleh dari guru, siswa, tim pengembang, serta para ahli (materi, media, dan bahasa). Video pembelajaran ini berisi materi bagian-bagian telinga beserta fungsinya, dan cara kerja telinga menerima bunyi. Penilaian yang diperoleh terhadap video pembelajaran yang telah dibuat memperoleh kategori “Sangat Layak”. Respon guru dan siswa terhadap video pembelajaran yang dikembangkan memperoleh kategori “Sangat Baik”. Hasil dari uji pemahaman video pembelajaran memperoleh kategori “Mudah” yang berarti siswa memahami isi materi video pembelajaran yang dikembangkan. Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa video pembelajaran motion graphic berorientasi representasi submikoskopik pada materi indera pendengaran manusia dengan sangat layak digunakan dalam pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Penggunaan video pembelajaran motion graphic berorientasi representasi submikroskopik membuat siswa lebih antusias dan termotivasi dala m belajar, membantu siswa dalam memahami konsep abstrak materi, serta memberikan pembelajaran yang tidak membosankan. ----- This research is motivated by the making of learning videos so far has never shown submicroscopic representations to students. Efforts that can be made to overcome these problems are by presenting motion graphics learning videos oriented to submicroscopic representations. The use of submicroscopic visualization is intended for students to have direct experience in assembling visualizations of the anatomy of the sense of hearing and how sound is heard. The purpose of this study was to describe the development, teacher responses, and student responses to the development of motion graphic learning videos oriented to submicroscopic representation. This study uses the Design and Development method with the ADDIE model. The research instrument used by the researcher used a questionnaire, improvement notes, readability test, and SWOT analysis. Data collection was obtained from teachers, students, development team, and experts (material, media, and language). This learning video contains material on the parts of the ear and their functions, and how the ear works to receive sound. The assessment obtained for the learning videos that have been made is in the "Very Eligible" category. The responses of teachers and students to the learning videos developed obtained the "Very Good" category. The results of the readability testthe learning video obtained the "Easy" category, which means that students understand the content of the learning video material developed. Overall, it can be concluded that motion graphic learning videos oriented to submicroscopic representations on the human sense of hearing material are very suitable for use in science learning in elementary schools. The use of motion graphic learning videos oriented to submicroscopic representations makes students more enthusiastic and motivated in learning, helps students understand abstract concepts of material, and provides learning that is not boring.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Video Pembelajaran, Representasi Submikroskopik, Motion Graphic.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: UPI Kampus cibiru > PGSD UPI Kampus cibiru
Depositing User: Gita Ayu Fahmia Qur'ani
Date Deposited: 27 Sep 2022 07:27
Last Modified: 27 Sep 2022 07:27
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/80829

Actions (login required)

View Item View Item