PENGARUH BRAND PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN TABLOID GO: Survey Pada Konsumen Tabloid GO Wilayah Jl. Leuwi Panjang Kelurahan Kebon Lega Kecamatan Bojongloa Kidul Bandung

Ichvan Ramdhani, - (2007) PENGARUH BRAND PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN TABLOID GO: Survey Pada Konsumen Tabloid GO Wilayah Jl. Leuwi Panjang Kelurahan Kebon Lega Kecamatan Bojongloa Kidul Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Title.pdf

Download (92kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Abstract.pdf

Download (191kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Table_of_content.pdf

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Chapter1.pdf

Download (517kB) | Preview
[img] Text
S_PET_022921_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Chapter3.pdf

Download (701kB) | Preview
[img] Text
S_PET_022921_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Chapter5.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_PET_022921_Bibliography.pdf

Download (74kB) | Preview
[img] Text
S_PET_022921_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Ramainya penelitian pers terutama media cetak, menimbulkan persaingan yang sangat kompetitif antara media cetak yang lama dengan media cetak yang baru. Persaingan bisnis media cetak yang semakin ketat tersebut memaksa setiap perusahaan untuk selalu berusaha merebut perhatian konsumennya. Cukup banyak pemain dan pebisnis yang berinvestasi di media cetak segmen olahraga. Beragam olahraga menjadi sasaran sejumlah penerbit seperti Gramedia dan kelompok penerbitan lainnya. Namun dari sejumlah tabloid dan majalah olah raga yang ada, tabloid olahraga yang membahas sepak bola banyak digemari. Hingga tahun 2005, tabloid olahraga yang dominan membahas sepak bola menduduki posisi teratas. Dari maraknya persaingan yang terjadi di media cetak khususnya tabloid olahraga, penulis juga melihat adanya kecenderungan masalah yang terjadi pada tabloid GO. Prestasi yang mengecewakan dialami oleh Tabloid GO, karena Tabloid GO terus mengalami penurunan jumlah pembacanya sejak September 2004 lalu. Jika September 2004 Oplah Yuda Age bisa mencapai 2.200 eksemplar tiap Edisi Jum'at dan 1800 eksemplar tiap Edisi Selasa, maka untuk Februari 2005 sampai sekarang Oplah Yuda Age hanya 135 eksemplar tiap Edisi Jum'at maupun Selasa (Rekening Koran Tabloid GO Periode September 2004 s.d 24 Juni 2005 (Edisi 1.030-1.112) Untuk Yuda Age). Hal ini jelas sangat membuktikan bahwa ada masalah yang terjadi pada Tabloid GO, yaitu menurunnya jumlah pembaca atau dengan kata lain menurunnya keputusan pembelian konsumen pada Tabloid GO. Penelitian ini dilakukan pada konsumen Tabloid Go Wilayah JI. Leuwi Panjang Kelurahan Kebon Lega Kecamatan Bojongloa Kidul Bandung. Adapun masalah yang di teliti adalah brand perceived quality (variabel x) dengan keputusan pembelian konsumen (variabel y) Brand perceived quality (persepsi kualitas merek) yang dimaksud dalam penelitian ini adalah persepsi pelanggan terhadap kualitas suatu merek produk. Perceived quality ini akan membentuk persepsi kualitas dari suatu produk di mata pelanggan, Sedangkan Keputusan pembelian adalah pemilihan berbagai alteratif dalam melakukan pembelian. Berdasarkan hasil pengolahan dan pengujian data diperolah hasil penelitian bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara brand perceived quality terhadap eputusan pembelian konsumen.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Brand Perceived Quality, Keputusan Pembelian, Penelitian Pers
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Safitri Maharani An Nur
Date Deposited: 14 Sep 2022 02:01
Last Modified: 14 Sep 2022 02:01
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/79835

Actions (login required)

View Item View Item