PENGARUH KOMIK JEPANG TERHADAP BENTUK GAMBAR MANUSIA YANG DIBUAT OLEH PARA SISWA KELAS 1 DI SMAN 1 CIMAHI

Januar Benthoni Thamrin, - (2005) PENGARUH KOMIK JEPANG TERHADAP BENTUK GAMBAR MANUSIA YANG DIBUAT OLEH PARA SISWA KELAS 1 DI SMAN 1 CIMAHI. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PSR_980869_Title.pdf

Download (281kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Abstract.pdf

Download (119kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Table_of_Content.pdf

Download (242kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Chapter1.pdf

Download (347kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_PSR_980869_Chapter3.pdf

Download (355kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_PSR_980869_Chapter5.pdf

Download (194kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Bibliography.pdf

Download (143kB)
[img] Text
S_PSR_980869_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (685kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Perkembangan komik Jepang di tanah air berkembang pesat hingga saat ini sangat digemari terutama di kalangan anak-anak dan remaja. Tokoh-tokoh yang dilihat dalam komik member inspirasi sebagian di antara mereka untuk mengikuti bentuk dan gaya penggambarannya. Pengaruh komik Jepang terhadap gambar yang dibuat oleh remaja in selanjutnya menjadi fokus penelitian dengan mengambil contoh kasus siswa kelas 1 di SMAN | Cimahi. Secara khusus penelitian ini mencoba mencari latar belakang para remaja (siswa) kelas I di SMAN I Cimahi menggemari komik Jepang dan melihat pengaruhnya terhadap bentuk gambar manusia yang dihasilkannya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis. melalui strategi pengumpulan data berupa observasi. wawancara, angket dan studi pustaka/dokumen, serta persentase dalam pengolahan data pada 66 orang siswa kelas 1 di SMAN I Cimahi. Berdasarkan hasil penelitian diketahui faktor-faktor yang mempengaruhi kegemaran siswa terhadap komik Jepang diantaranya pengalaman membaca seperti, banyaknya komik yang dibaca dan lamanya waktu membaca. Diketahui pula terdapat perbedaan ketertarikan antara siswa laki-laki dan siswa perempuan terhadap tema komik yang dibacanya. Faktor lain yang turut mempengaruhi adalah lingkungan keluarga dan teman sebaya. Adapun pengaruh komik Jepang terhadap gaya menggambar siswa tampak dari cara menggambar bagian kepala sebagai bagian utama yang menunjukan karakteristik komik Jepang pada umumnya. Pengaruh pada bagian kepala ini mempengaruhi gaya menggambar pada bagian tubuh lainnya. Melihat pengaruhnya tersebut, disarankan kepada guru seni rupa untuk dapat mengembangkan strategi pembelajarannya, memberi pengarahan tentang penggambaran proporsi tubuh manusia yang ideal tanpa menghilangkan minat siswa dan menggunakan berbagai sumber lainnya selain komik Jepang untuk mendorong minat siswa terhadap pelajaran seni rupa khususnya keterampilan menggámbar manusia.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Pengaruh, Komik Jepang, Menggambar manusia
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Seni Rupa
Depositing User: Nova Eka Winarti
Date Deposited: 02 Aug 2022 03:32
Last Modified: 02 Aug 2022 03:32
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/75171

Actions (login required)

View Item View Item