PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KONEKSI DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA: studi eksperimen terhadap siswa kelas v sd di kota tasikmalaya

Hetty Patmawati, - (2008) PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KONEKSI DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA: studi eksperimen terhadap siswa kelas v sd di kota tasikmalaya. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
T_MTK_0602370_Title.pdf

Download (190kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Abstract.pdf

Download (135kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Table_of_Content.pdf

Download (269kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Chapter1.pdf

Download (708kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Chapter3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Chapter5.pdf

Download (151kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Bibliography.pdf

Download (254kB)
[img] Text
T_MTK_0602370_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (6MB)
Official URL: http://repository.upi.edu/

Abstract

Kemampuan memecahkan masalah sangat penting karena melibatkan siswa dalam pembelajaran yang aktif, kolaboratif, berpusat pada siswa. Salah satu tujuan dalam pengajaran matematika adalah agar siswa dapat meneraplan konsep matematika dalam memecahkan masalah dalam pelajaran ;ain maupun dunia nyata Maka diperlukan suaiu kemampuan yaitu kemampuan koneksi dan komunikasi dalam matematika merupakan faktor yang sangat penting bagi perkembangan kogniEf siswa dan dapat mempengaruhi hasil belajar matematika siswa itu sendiri. Rumusan masalah yaitu Apakah pembelajaran matematika dengan pendekatan pemecahan masalah dapat meningkatkan kemampuan koneksi dan komunikasi matematik siswa kelas V SD? Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi objektif tentang peningkatan kemampuan koneksi dan komunikasi matematik siswa yang mengikuti pembelajaran matematika melalui pemecahan masalah untuk menanamkan kesadaran siswa untuk memperhatikan proses berpikir dalam mempelajari matematika. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif dengan desain penelitian “control group pretest-poshest design” Subjek penelitian melibatkan 180 orang siswa Sekolah Dasar kelas V di kota Tasikmalaya. yang terdiri dari tiga level sekolah, baik, sedang dan kurang dilihat dari rerata nilai ujian sekolah. Data diperoleh dari tes kemampuan siswa pada materi Bangun Ruang. Instrumen soal berupa tes uraian kemampuan koneksi, soal tes uraian kemampuan komunikasi dan angket sikap siswa. Uji coba instrumen soal maupun angket, diuji validitas, reliabilitas, indek kesukaran dan daya pembeda dengan menggunakan Anates versi 4.0. Hasil analisis data menunjukkan pembelajaran matematika melalui pemecahan masalah dapat meningkatkan kemampuan koneksi dan komunikasi matemank siswa dilihat dari level sekolah dan kemampuan matematika siswa. Analisis data angket memperlihatkan bahwa pembelajaran pemecahan masalah disenangi siswa di setiap level sekolah. Pengujian statistik dengan menggunakan uji anova dna jalur yang sebelumnya diuji normalitas, uji homogenitas, dan uji perbedaan dna rerata pada taraf signirikai 0,05 menghasilkan terdapat perbedaan peningkatan kemampuan koneksi dan komunikasi ditinjau dari level sekolah dan kemampuan matematika siswa dengan bantuan program SPSS versi 14. Pembelajaran pemecahan masalah matemahka secara signifikan lebih baik dibandingkan dengan pembelajaran konvensional ddam meningkatkan kemampuan koneksi dan komunikasi matematik siswa.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: koneksi, komunikasi, sekolah dasar, matematika
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Dasar S-2
Depositing User: Nurul Aini Afandi
Date Deposited: 02 Aug 2022 04:04
Last Modified: 02 Aug 2022 04:04
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/74974

Actions (login required)

View Item View Item