PENERAPAN PENDEKATAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD)DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA KONSEP PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA:PTK Di Kelas IV SDN Wadasari Kecamatan Bojonegara Kabupaten Serang

Yurmiyati, Iis (2013) PENERAPAN PENDEKATAN COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD)DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA KONSEP PERUBAHAN KENAMPAKAN BUMI DAN BENDA LANGIT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA:PTK Di Kelas IV SDN Wadasari Kecamatan Bojonegara Kabupaten Serang. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Title.pdf

Download (267kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Abstract.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Table_of_content.pdf

Download (214kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Chapter1.pdf

Download (262kB) | Preview
[img] Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (341kB)
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Chapter3.pdf

Download (374kB) | Preview
[img] Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (762kB)
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Chapter5.pdf

Download (196kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Bibliography.pdf

Download (239kB) | Preview
[img] Text
S_IPA_KDSERANG_0903854_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (9MB)

Abstract

Dalam Pembelajaran IPA di SDN Wadasari Kecamatan Bojonegara Kabupaten Serang provinsi Banten di kelas IV siswa dihadapkan pada pembelajaran di mana guru sebagai pusat pembelajaran. Meraka hanya menerima apa yang diberikan oleh guru, walaupun sempat terjadi tanya jawab, tetapi sepertinya itu masih tidak begitu efektif dan masih banyak siswa yang pasif. Hal tersebut membuat aktivitas belajar dan hasil belajar anak menjadi rendah. Tujuan dalam penelitian ini adalah ingin meningkatkan proses pembelajaran IPA pada konsep Perubahan Kenampakan Bumi dan Benda Langit dengan menggunakan Pendekatan Cooperative Learning Tipe Student Team Achievement Divisions (STAD). Ingin meningkatkan hasil belajar siswa dalam pembelajaran IPA pada konsep Perubahan Kenampakan Bumi dan Benda Langit dengan menggunakan Pendekatan Cooperative Learning Tipe Student Team Achievement Divisions (STAD). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Penelitian Tindakan Kelas (PTK) menggunakan tiga siklus, dengan tahap-tahap perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata aktivitas siswa pada siklus I adalah 36,9%, pada siklus II adalah 70,8%, dan pada siklus III adalah 87,5%. Hasil observasi guru pada siklus I adalah 70%, pada siklus II adalah 90%, dan pada siklus III adalah 100%. Sedangkan rata-rata nilai hasil belajar siswa yaitu, pada pra siklus adalah 27,5, siklus I adalah 32,6, siklus II adalah 67, dan siklus III adalah 81,5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran dengan penerapan pendekatan Cooperative Learning Tipe STAD dapat meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa. Direkomendasikan kepada para guru untuk bisa menggunakan pendekatan Cooperative Learning Tipe STAD. Karena dengan pendekatan ini, siswa belajar bagaimana bekerjasama dengan baik, saling melengkapi, dan bekompetisi secara individu dan tim. Dan untuk peneliti selanjutnya agar bisa menggunakan pendekatan Cooperative Learning Tipe STAD dalam penelitian selanjutnya.

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: ?? IP ??
Universitas Pendidikan Indonesia > UPI Kampus Serang
?? MIPA ??
Universitas Pendidikan Indonesia > UPI Kampus Serang > PGSD UPI Kampus Serang
Divisions: UPI Kampus Serang
Depositing User: UPI Kampus Serang
Date Deposited: 07 Feb 2014 03:32
Last Modified: 07 Feb 2014 03:32
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/6246

Actions (login required)

View Item View Item