Efektivitas Media Wordwall Dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Arab

Nurhayati, Rohmah (2013) Efektivitas Media Wordwall Dalam Pembelajaran Kosakata Bahasa Arab. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Title.pdf

Download (754kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Abstract.pdf

Download (310kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Table_of_Content.pdf

Download (554kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Chapter1.pdf

Download (454kB) | Preview
[img] Text
S_ARB_0802499_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (881kB)
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Chapter3.pdf

Download (925kB) | Preview
[img] Text
S_ARB_0802499_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (982kB)
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Chapter5.pdf

Download (410kB) | Preview
[img]
Preview
Text
S_ARB_0802499_Bibilography.pdf

Download (333kB) | Preview
[img] Text
S_ARB_0802499_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (330kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh temuan observasi peneliti yang menunjukan kurangnya minat dan motivasi siswa dalam mengikuti pembelajaran bahasa Arab, terlebih dalam pembelajaran kosakata. Sedangkan kosakata adalah salah satu unsur terpenting sebuah bahasa dan bahasa adalah medium yang paling penting dalam komunikasi manusia. Kurangnya minat dan motivasi tersebut tentu saja berimbas langsung terhadap tingkat penguasaan kosakata siswa terlebih lagi dalam prestasi belajar mereka. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyajikan sebuah alternatif pembelajaran kosakata bahasa Arab melalui penggunaan media wordwall, yang diharapkan bisa menarik minat dan menumbuhkan motivasi belajar serta meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Arab siswa. Serta efektifitas media WordWall dalam pengingkatan penguasaan kosakata bahasa Arab siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode quasi experimental, dengan menerapkan design penelitian quasi experimental nonequivalent control group design. Yakni menggunakan dua kelas yang telah ada sebagai sampel kelas eksperimen dan kelas kontrol. Langkah awal pemberian pre-test untuk mengetahui keadaan awal di kedua kelas tersebut, kemudian pemberian treatment pada kelas eksperimen dan lalu pelaksanaan post-test untuk mengetahui keadaan akhir kedua kelas tersebut setelah memperoleh materi sesuai dengan langkah-langkah yang telah ditentukan. Hasil peneltian menyebutkan nilai rata-rata pretest kelas kontrol dan kelas eksperimen berturut-turut sebesar 64 dan 63 dengan selisih rata-rata nilai sebesar 1. Setelah dilakukan uji t nilai thitung yang didapat= -0,41. Kemudian nilai thitung dibandingkan dengan ttabel pada taraf nyata 95% (0,95) dan derajat kebebasan/dk = 48, maka didapat t hitung - 0,41 ≤ t tabel (0,95)(48)(1,684) dengan kesimpulan Ho diterima yang artinya tidak terdapat perubahan yang signifikan dari penggunaan media wordwall terhadap peningkatan kemampuan penguasaan kosakata bahasa Arab. Sementara nilai rata-rata tes akhir kelas eksperimen adalah 79 lebih besar dibandingkan dengan kelas kontrol yang sebesar 70 dengan selisih rata-rata nilai sebesar 9. Setelah dilakukan uji t nilai t hitung yang didapat adalah 2,09. Apabila nilai t hitung dibandingkan dengan t tabel pada taraf nyata 95% (0,95) dan derajat kebebasan/dk = 48, maka didapat t hitung 2,607 > t tabel (0,95)(48)(1,684) dengan kesimpulan H1 diterima yang artinya artinya terdapat perubahan yang signifikan dari penggunaan media wordwall terhadap peningkatan kemampuan penguasaan kosakata bahasa Arab. Adapun Rata-rata peningkatan (gain) yang diperoleh tiap kelas, yaitu kelas kontrol sebesar 0,14 atau 14% termasuk kedalam peningkatan gain rendah dimana rentang peningkatan (g)>0,3. Sedangkan rata-rata peningkatan kelas eksperimen sebesar 0,41 atau 41% termasuk kedalam peningkatan sedang dimana rentang peningkatan 0,3>(g)>0,7. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa penggunaan media word wall dalam peningkatan penguasaan kosakata bahasa Arab lebih efektif dibandingkan dengan penerapan metode konvensional tanpa penggunaan media tersebut. Abstract This research is motivated by the observation research findings that show a lack of interest and motivation of students in participating in learning Arabic , especially in vocabulary learning . While the vocabulary is one of the most important elements of a language , and language is the medium that is most important in human communication . The lack of interest and motivation of course a direct impact on the level of students' vocabulary mastery especially in their learning achievement . The purpose of this study is to present an alternative learning Arabic vocabulary through the use of media wordwall , which is expected to attract the interest and motivation to learn and improve students' mastery of Arabic vocabulary . And the effectiveness of the media in WordWall Arabic vocabulary students. The method used in this study is a quasi experimental method , by applying quasi -experimental research design nonequivalent control group design . Ie using two existing classes as the experimental sample and the control class. The initial step of pre-test administration to determine the initial state in the second class , then the provision of treatment in the experimental class and the implementation of the post-test to determine the final state of the second class after obtaining the material in accordance with the steps that have been determined. Results of a study says the average value of the pretest control class and experimental class , respectively for 64 and 63 with an average difference value of 1 . After testing the value of t obtained t = -0.41 . Then t count compared with ttable at 95% significance level ( 0.95 ) and degrees of freedom / df = 48 , then the obtained t - 0.41 ≤ t table ( 0.95 ) ( 48 ) ( 1.684 ) with the conclusion Ho accepted which means there is no significant change of use of the media to the increased ability wordwall Arabic vocabulary . While the average value of the experimental class final test is 79 greater than the control class of 70 with an average difference value of 9 . After t test t value obtained was 2.09 . If the t value compared with the t table at 95 % significance level ( 0.95 ) and degrees of freedom / df = 48 , then gained 2,607 t count > t table ( 0.95 ) ( 48 ) ( 1.684 ) with the conclusion that H1 is accepted meaning that means there is a significant change from the use of the media to the increased ability wordwall Arabic vocabulary . The average improvement ( gain ) obtained for each class , which controls the class of 0.14 or 14 % belong to the increase in low gain range where the increase ( g ) > 0.3 . While the average increase in the experimental class by 0.41 or 41 % belong to the range where the increase was an increase in 0.3 > ( g ) > 0.7 . It can be concluded that the use of the word media wall in the Arabic vocabulary improvement is more effective than the application of conventional methods without the use of the media .

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Pembelajaran Kosakata Bahasa Arab
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Riki N Library ICT
Date Deposited: 28 Jan 2014 04:48
Last Modified: 28 Jan 2014 04:48
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/4927

Actions (login required)

View Item View Item