PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL PIMPINAN TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI SEKRETARIAT DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BANDUNG BARAT

Mohamad Ichsan Zafar, - (2019) PENGARUH KOMUNIKASI INTERPERSONAL PIMPINAN TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DI SEKRETARIAT DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BANDUNG BARAT. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PKR_1403440_TITLE.pdf

Download (579kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_CHAPTER 1.pdf

Download (306kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_CHAPTER 2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (614kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_CHAPTER 3.pdf

Download (848kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_CHAPTER 4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (700kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_CHAPTER 5.pdf

Download (180kB)
[img] Text
S_PKR_1403440_APENDIX.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (567kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilakukan di Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung Barat. Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah komitmen organisasi sekretariat di Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung Barat yang belum mencapai target. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran, komunikasi interpersonal pimpinan, komitmen organisasi sekretariat, dan untuk mengetahui apakah ada pengaruh komunikasi interpersonal pimpinanterhadap komitmen organisasi sekretariat. Penelitian ini menggunakan metode survey dengan teknik pengumpulan data menggunakan angket. Responden adalah 40 karyawan di Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung Barat. Teknik analisis data menggunakan regresi sederhana. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi interpersonal pimpinanmemiliki pengaruh dan signifikan terhadap komitmen organisasi sekretariat di Dinas Pendidikan Kabupaten Bandung Barat. Dengan demikiankomitmen organisasi sekretariat dapat ditingkatkan melalui peningkatan komunikasi interpersonal pimpinan. Kata Kunci: Komunikasi Interpersonal Pimpinan, Komitmen Organisasi Sekretariat ABSTRACT the influence of leadership interpersonal communication on the commitment of the education office secretariat of West Bandung District This research was conducted at the West Bandung District Education Office. The problems examined in this study are the commitment of secretariat organizations in the West Bandung District Education Office that have not yet reached the target. This study aims to determine the description, leadership interpersonal communication, commitment of the secretariat organization, and to find out whether there is interpersonal communication leading to the commitment of the secretariat organization. This study uses a survey method with data collection techniques using questionnaires. Respondents were 40 employees at the West Bandung District Education Office. The data analysis technique uses simple regression. Based on the results of the study showed that leadership interpersonal communication has leadership and is significant towards the commitment of secretariat organizations in the West Bandung District Education Office. Thus organizational commitment can be improved through improving leadership interpersonal communication. Keywords: Interpersonal Communication Leader, Secretariat Organizational Commitment

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Komunikasi Interpersonal Pimpinan, Komitmen Organisasi Sekretariat
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis > Pendidikan Manajemen Perkantoran
Depositing User: mohamad ichsan zafar
Date Deposited: 01 May 2020 04:38
Last Modified: 01 May 2020 04:38
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/43427

Actions (login required)

View Item View Item