ANALISIS FUNGSI DAN MAKNA HURUF WÂW DALAM ALQURAN : studi deskriptif dalam Alquran Juz 29

Hanifa, Millatunnisa Diena (2017) ANALISIS FUNGSI DAN MAKNA HURUF WÂW DALAM ALQURAN : studi deskriptif dalam Alquran Juz 29. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_ARB_1300253_Title.pdf

Download (236kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Abstract.pdf

Download (479kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Table_Of_Content.pdf

Download (422kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Chapter1.pdf

Download (463kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (589kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Chapter3.pdf

Download (435kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (942kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Chapter5.pdf

Download (341kB)
[img] Text
S_ARB_1300253_Bibliography.pdf

Download (299kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Berdasarkan praobservasi yang dilakukan pada mahasiswa semester VII yang telah lulus mata kuliah nahwu dan shorof peneliti menemukan permasalahan berupa sulit membedakan jenis dan fungsi huruf wâw dan sering tertukar dan sulit memahami makna dari huruf waw. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif (descriptive method) dengan model analisis data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa macam-macam huruf waw yang ada adalah wâwulqosam, wâwul’atof, wâwulḣâl, wâwulistinâfiyah dan wâwuljam’ilmudhakarissâlim. Wâwlqosam berjumlah 2 huruf, wâwul’atof berjumlah 77 huruf, wâwulḣâl berjumlah 12 huruf, wâwulistinâfiyah berjumlah 9 huruf dan wâwuljam’ilmudhakarissâlim berjumlah 82 huruf. Keseluruhan jeni-jenis tersebut adalah 182 huruf. Jenis wâw amilah yang terdapat dalam penelitian ini ada 2 macam yaitu wâwlqosam yang memiliki fungsi me-rofa’a-kan kata benda dan wâwul’atof yang berfungsi menghubungkan jumlah ismiyah dengan jumlah ismiyah, jumlah f’iliyah dengan jumlah f’iliyah, jumlah ismiyah dengan jumlah f’iliyah, jumlah f’iliyah dengan jumlah ismiyah, isim dengan isim, isim dengan fi’il dan fi’il dengan isim. Sedangkan jenis huruf wâw yang memiliki makna dalam penelitian ini ada 3 macam, yaitu wâwlqosam, wâwul’atof dan wâwulḣâl. Makna wâwulqosam untuk taukîd dan tanbîh, wâwul’atof untuk mutlaqiljam’i, wâwulḣâl untuk menjelaskan sôhibulḣâl. Dalam alquran terjemahan departemen agama peneliti nememukan bahwasannya penerjemahan huruf wâw belum sesuai dengan kaidah yang ada

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No Panggil : S ARB HAN a-2017; Pembimbing: I. Nurzaman, II. , Asep Sopian; Nim: 1300253.
Uncontrolled Keywords: Huruf wâw, Alquran, Juz 29
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: DAM staf
Date Deposited: 20 Dec 2018 08:02
Last Modified: 20 Dec 2018 08:02
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/32928

Actions (login required)

View Item View Item