fadliansyah, fauzi (2016) PENGARUH MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SD. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
Pola pembelajaran yang menekankan kepada siswa tuk belajar layaknya kerjasama dalam kelompok kecil dikelas dan diisi oleh komunikasi matematis di dalamnya, penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui hasil perbedaan atau perbandingan pembelajaran individual dengan pembelajaran yang menggunakan model cooperative learning tipe jigsaw. Materi yang berikan kepada siswa ialah materi yang ada di semester genap yakni tentang perbandingan dan skala. Sasaran penelitian yakni kelas V A dan V B di SDN Buah Gede, Serang Banten yang masing-masing kelas berpopulasikan 19 siswa. Penelitian ini berjenis quasi eksperimen yang mana kelas populasi dibagi menjadi dua kelas yakni kelas kontrol dan kelas eksperimen. Desainnya pun memakai Non-Equivalen Control Group. Penelitiannya pun memiliki tahap-tahap proses yakni uji normalitas, homogenitas, uji t dan uji N-Gain serta skala sikap, lembar observasi, wawancara dan jurnal. Rata-rata peningkatan hasi kelas eksperimen lebih baik dibanding kelas kontrol yang bisa dibuktikan oleh hasil rata-rata kelas kontrol yang meraih skor pretest 25.84 dan posttest 65.84 yang berselisih 40.00 dan kelas eksperimen yang meraih pretest 29.16 dan posttest 84.00 yang berselisih 54.84. Selain itu memiliki perbedaan yang dibuktikan dengan nilai uji t yang menghasilkan 0.026 serta memiliki respon yang baik di kelas eksperimen yang menggunakan model cooperative learning tipe jigsaw. Didalam selisih yang dipaparkan kelas eksperimen lebih baik disbanding kelas kontrol dan artinya pula bahwa pembelajaran yang memakai model cooperative learning tipe jigsaw lebih berpengaruh positif dibanding kelas kontrol yang memakai pembelajaran invidual dikelas.
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Title.pdf Download (425kB) | Preview |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Abstrack.pdf Download (170kB) | Preview |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Table_of_Content.pdf Download (158kB) | Preview |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Chapter1.pdf Download (233kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (213kB) | Request a copy |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Chapter3.pdf Download (535kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (889kB) | Request a copy |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Chapter5.pdf Download (239kB) | Preview |
|
|
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Bibliografi.pdf Download (234kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_KDSERANG_MTK_1204227_Apendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (6MB) | Request a copy |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Additional Information: | pembimbing 1: tiurlina pembimbing 2: andika arisetyawan |
Uncontrolled Keywords: | Model Cooperative Learning Tipe Jigsaw, Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SD, Perbandingan dan Skala |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | UPI Kampus Serang > PGSD UPI Kampus Serang |
Depositing User: | UPI Kampus Serang |
Date Deposited: | 08 Dec 2016 03:06 |
Last Modified: | 08 Dec 2016 03:06 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/22606 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |