Elmi, - (2014) PROGRAM BIMBINGAN BELAJAR UNTUK MENINGKATKAN KEBIASAAN BELAJAR SISWA UNDERACHIEVER KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI CIDADAP I KOTA BANDUNG. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
|
Text
T_PKN_1202649_Title.pdf Download (66kB) | Preview |
|
|
Text
T_PKN_1202649_Abstract.pdf Download (193kB) | Preview |
|
|
Text
T_PKN_1202649_Chapter1.pdf Download (247kB) | Preview |
|
Text
T_PKN_1202649_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (372kB) |
||
|
Text
T_PKN_1202649_Chapter3.pdf Download (173kB) | Preview |
|
Text
T_PKN_1202649_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (329kB) |
||
|
Text
T_PKN_1202649_Chapter5.pdf Download (136kB) | Preview |
|
|
Text
T_PKN_1202649_Bibliography.pdf Download (148kB) | Preview |
|
Text
T_PKN_1202649_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (510kB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh gejala-gejala yang dialami siswa seperti sulit berkonsentrasi, sering menunda-nunda tugas. Fokus penelitian ini adalah program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever. Penelitian ini bertujuan untuk :(1) mendeskripsikan kondisi objektif kebiasaan belajar siswa underachiever;(2) mendeskripsikan pelaksanaan program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever; (3) merumuskan rumusan program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever dan (4) mendeskripsikan keterlaksanaan program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan reseach and development (R&D). Penelitian ini dilakukan dengan tiga tahap, Pertama tahap pendahuluan; observasi angket; Kedua tahap merumuskan program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever; ketiga tahap pelaksanaan program bimbingan belajar untuk meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever. Temuan penelitian menunjukkan bahwa kondisi objektif kebiasaan belajar siswa underachiever yang kurang baik; antara lain; kurang minat membaca, menunda-nunda tugas, mengumpulkan tugas tidak tepat waktu, jarang berkonsentrasi selama waktu belajar. Sekolah telah melaksanakan program bimbingan belajar secara umum bagi siswa yang memerlukan bimbingan belajar, tetapi secara khusus belum menyusun program bimbingan belajar dalam rangka meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever. Program yang dikembangkan dalam penelitian ini adalah program bimbingan belajar yang disesuaikan dengan karakteristik dan kebutuhan siswa underachiever. Program yang tersusun dapat membantu meningkatkan kebiasaan belajar siswa underachiever kearah yang lebih baik. Kata kunci : Program Bimbingan belajar, Kebiasaan Belajar, Siswa Underachiever The background of this research is the symptoms which experienced by the students such as difficulty in concentrating and often delay the tasks given. This research focuses on the study counseling program to improve the underachiever students’ learning habit. The aims of this research are: (1) to describe the objective condition of the underachiever students’ learning habit, (2) to describe the application of the counseling program for underachievers, (3) design the counseling program to improve the learning habits of the underachiever and, (4) to describe the application of the counseling program to improve the underachiever students’ learning habit. The method used is qualitative research with the research and development approach. This research is implemented in three steps: first, introduction step, second, design the counseling program to improve the underachiever students’ learning habit, third the implementation of the counseling program. The finding of this research shows the objective conditions of the underachievers are less well; such as less interest in reading, delaying the tasks, lateness in collecting the works, and lack of concentration. School has been implementing the counseling program for students who need counseling but hasn’t designed the program for underachiever specifically. The program developed in this research is the counseling program which are adjusted towards the needs of the underachievers. The designed program is able to improve the underachiever students’ learning habit. Keywords: counseling program, learning habits, underachiever
Item Type: | Thesis (S2) |
---|---|
Additional Information: | No. Panggil: T_PKN_ELM p-2014; Pembimbing : I. Djadja Rahardja, II. Endang Rochyadi, III. Didi Tarsidi |
Uncontrolled Keywords: | Program Bimbingan belajar, Kebiasaan Belajar, Siswa Underachiever |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education L Education > LC Special aspects of education |
Divisions: | Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Kewarganegaraan S-2 |
Depositing User: | DAM staf |
Date Deposited: | 24 Jul 2015 04:54 |
Last Modified: | 24 Jul 2015 04:54 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/15075 |
Actions (login required)
View Item |