PENGEMBANGAN REAL TIME CODING DAN GROUP DIVISION PADA MODEL COOPERATIVE LEARNING BERBASIS MOODLE GUNA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA

Dwiqy Fahlavi Muhammad Ramdani, - (2024) PENGEMBANGAN REAL TIME CODING DAN GROUP DIVISION PADA MODEL COOPERATIVE LEARNING BERBASIS MOODLE GUNA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

Mata pelajaran Informatika merupakan mata pelajaran yang wajib dipelajari di bangku SMK/se-derajat. Salah satu materi yang harus dipelajari yaitu algoritma dan pemrograman namun masih banyak peserta didik yang merasa kesulitan dikarenakan belum memiliki pemahaman terkait algoritma dan pemrograman. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan fitur Real Time Coding dan Group Division menggunakan model pembelajaran kooperatif dengan media pembelajaran berupa Learning Management System (LMS) untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah R&D (Research and Development) dengan model pengembangan ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluate). Penelitian dilakukan pada 36 siswa kelas X TJKT 2 SMKN 2 Bandung dan diperoleh hasil bahwa: 1) Media pembelajaran mendapatkan nilai “Sangat baik” dengan skor 92% dan materi mendapatkan nilai “Sangat Baik” dengan skor 88%. 2) terdapat peningkatan rata rata pretest dan posttest yaitu dari 38.33 menjadi 75.69 dengan rata rata gain sebesar 0,626 yang termasuk kedalam kategori “Sedang”. Hal ini didukung dengan penilaian aspek kolaboratif yaitu sebanyak 22 responden mendapatkan kriteria baik dan 14 responden mendapatkan kriteria sangat baik. 3) Hasil tanggapan peserta didik terhadap media pembelajaran yang digunakan memperoleh respon positif dengan persentase 70.05% yang termasuk kedalam kategori”Baik” Informatics subjects are subjects that must be studied at vocational school/equivalent levels. One of the materials that must be studied is algorithms and programming, but there are still many students who find it difficult because they do not have an understanding of algorithms and programming. This research aims to develop Real Time Coding and Group Division features using a cooperative learning model with learning media in the form of a Learning Management System (LMS) to improve student learning outcomes. The research method used in this research is R&D (Research and Development) with the ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluate) development model. The research was conducted on 36 students of class 2) there was an increase in the average pretest and posttest, namely from 38.33 to 75.69 with an average gain of 0.626 which is included in the "Medium" category. This is supported by the assessment of the collaborative aspect, namely that 22 respondents received good criteria and 14 respondents received very good criteria. 3) The results of students' responses to the learning media used obtained a positive response with a percentage of 70.05% which was included in the "Good" category.

[img] Text
S_KOM_1802390_Title.pdf

Download (1MB)
[img] Text
S_KOM_1802390_Chapter 1.pdf

Download (169kB)
[img] Text
S_KOM_1802390_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
S_KOM_1802390_Chapter3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
S_KOM_1802390_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text
S_KOM_1802390_Chapter5.pdf

Download (2MB)
[img] Text
S_KOM_1802390_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (5MB) | Request a copy
Official URL: https://repository.upi.edu/
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing: Jajang Kusnendar : 5989839 Enjun Junaeti : 5992648
Uncontrolled Keywords: Real time Coding, Group Division, Model Pembelajaran Kooperatif, Algoritma dan Pemrograman, Informatika Real time Coding, Group Division, Cooperative Learning Models, Algorithms and Programming
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Pendidikan Ilmu Komputer
Depositing User: Dwiqy Fahlavi Muhammad Ramdani
Date Deposited: 30 Apr 2024 06:48
Last Modified: 30 Apr 2024 06:48
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/116848

Actions (login required)

View Item View Item