UPAYA PENINGKATAN PENGUASAAN KONSEP LISTRIK STATIS SISWA SMP MIFTAHUL IMAN KELAS IX A DENGAN MODEL PEMBELAJARAN EMPIRICAL-INDUCTIVE LEARNING CYCLE (Penelitian Tindakan Kelas di lakukan di SMP Miftahul Iman Cidadap Bandung)

Nurul Hidayah, - (2009) UPAYA PENINGKATAN PENGUASAAN KONSEP LISTRIK STATIS SISWA SMP MIFTAHUL IMAN KELAS IX A DENGAN MODEL PEMBELAJARAN EMPIRICAL-INDUCTIVE LEARNING CYCLE (Penelitian Tindakan Kelas di lakukan di SMP Miftahul Iman Cidadap Bandung). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_fis_802855_table_of_content.pdf

Download (247kB)
[img] Text
s_fis_802855_chapter1.pdf

Download (266kB)
[img] Text
s_fis_802855_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (291kB)
[img] Text
s_fis_802855_chapter3.pdf

Download (267kB)
[img] Text
s_fis_802855_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (362kB)
[img] Text
s_fis_802855_chapter5.pdf

Download (241kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

IlmuPengetahuanAlam (IPA) merupakanmateripembelajaran yang cukupsusahuntuk di pahamibaik di SMP maupun di SMA. Materi-materipembelajarannyaterkaitdengancaramencaritahutentangalamsecarasistimatis, sehingga IPA bukanhanyamengetahuikumpulanpengetahuan yang berupafakta-fakta, konsep-konsep, atauprinsip-prinsipsajatetapijugamerupakan proses penemuan. Berdasarkanhasilobservasi yang dilakukan di SMP MiftahulImanCidadap Bandung ditemukanbeberapapermasalahansebagaiberikut: (1). Pembelajaran dilakukan hanya menyampaikan informasi dan produk tanpa menggali konsep awal siswa. (2). Pembelajaran dilakukan terlalu dominant pada guru sehingga siswa kurang aktif dan kurang mengenal pengalaman didinya tentang sebuah konsep. Hal ini menyebabkan penguasaan konsep siswa sangat rendah. Dapat dilihat dari hasil ulangan harian siswa mencapai rata-rata 45,00 masih dibawah standar KKM (60). Dalam upaya meningkatkan penguasaan konsep siswa dibutuhkan inovasi dan variasi pembelajaran yang disesuaikan dengan materi yang akan disampaikan serta siswa diajak untuk aktif menemukan konsep sendiri berdasarkan pengalaman mereka. Salah satu model pembelajaran yang dapat meningkatkan penguasaan konsep dan keaktifan siswa adalah model pembelajaran Empirical-Inductive Learning Cycle. Model ini menitik beratkan pada pengalaman siswa dalam menemukan konsep sendiri sehingga akan lebih jelas bagi siswa tentang konsep yang dipelajarinya. PTK ini dilakukan di SMP Miftahul Iman Cidadap Bandung kelas IX A. Instrumen yang digunakan berupa: (1). Tes tulis untuk mengukur penguasaan konsep siswa. (2). Lembarobservasiuntukmengetahuiaktivitassiswa. Hasilpenelitiandiolah dan dianalisis. Berdasarkan hasil pengolahan data tersebut dapat disimpulkan (1). Penguasaan konsep siswa mengalami peningkatan yang sudah mencapai standar KKM yaitu 60,36. dengan ketuntasan belajar mencapai rata-rata 78,57. (2). Aktivitas belajar siswa mencapai rata-rata pada siklus I adalah 33,73 (kurang), Siklus II 52,00 (cukup) dan siklus III 68,23 ( baik).

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA pembimbing : Ida Kaniawati : 6005868 Hikmat : 6006599
Uncontrolled Keywords: (Penelitian Tindakan Kelas di lakukan di SMP Miftahul Iman Cidadap Bandung)
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Fisika > Program Studi Fisika (non kependidikan)
Depositing User: Rena Rahmawati
Date Deposited: 13 Nov 2023 09:17
Last Modified: 13 Nov 2023 09:17
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/112706

Actions (login required)

View Item View Item