MODEL ANTRIAN M/M/c DALAM PENENTUAN JUMLAH LOKET OPTIMAL BERDASARKAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN MODEL DISPLACED IDEAL :Studi Kasus : Pembayaran Rekening Air di PDAM Kota Cirebon)

Aan ubaidah, - (2008) MODEL ANTRIAN M/M/c DALAM PENENTUAN JUMLAH LOKET OPTIMAL BERDASARKAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN MODEL DISPLACED IDEAL :Studi Kasus : Pembayaran Rekening Air di PDAM Kota Cirebon). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

Efisiensi waktu dalam melayani pelanggan berkaitan dengan sistem antrian, karena didalamnya tercakup jumlah loket yang dimiliki perusahaan. Dengan mengunakan model antrian M/M/c, yaitu model antrian dengan waktu kedatangan berdistribusi Poisson sedangkan waktu antar kedatangan dan waktu pelayanan berdistribusi Eksponensial, penulis menganalisis atnrian pembayaran rekening air di PDAM kota Cirebon untuk menentukan jumlah loket optimal yang harus beroperasi berdasarkan pngambilan keputusan displaced ideal. Dari hasil perhitungan diperoleh bahwa jumlah loket yang diperlukan oleh perusahaan pada pertengahan bulan adalah empat sampai lima loket untuk melayani pelanggan.

[img] Text
s_d505_043404_table_of_contents.pdf

Download (245kB)
[img] Text
s_d505_043404_chapter1.pdf

Download (275kB)
[img] Text
s_d505_043404_chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (401kB)
[img] Text
s_d505_043404_chapter3.pdf

Download (297kB)
[img] Text
s_d505_043404_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (344kB)
[img] Text
s_d505_043404_chapter5.pdf

Download (243kB)
[img] Text
s_d505_043404_bibliography.pdf

Download (242kB)
Official URL: http://repository.upi.edu
Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: id sinta dosen pembimbing: Rini Marwati: 5981279
Uncontrolled Keywords: ANTRIAN M/M/c, JUMLAH LOKET OPTIMAL,DISPLACED IDEAL
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Matematika - S1 > Program Studi Matematika (non kependidikan)
Depositing User: Erni Alipiyani
Date Deposited: 18 Oct 2023 07:20
Last Modified: 18 Oct 2023 07:20
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/110178

Actions (login required)

View Item View Item