PROFIL KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN INTERPRETASI SISWA SMA BERDASARKAN GENDER PADA KONSEP SISTEM REPRODUKSI MANUSIA

Lina Surtika, - (2010) PROFIL KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN INTERPRETASI SISWA SMA BERDASARKAN GENDER PADA KONSEP SISTEM REPRODUKSI MANUSIA. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
s_bio_0603177_table_of_content.pdf

Download (270kB)
[img] Text
s_bio_0603177_chapter1.pdf

Download (248kB)
[img] Text
s_bio_0603177_chapter3.pdf

Download (312kB)
[img] Text
s_bio_0603177_chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (802kB)
[img] Text
s_bio_0603177_chapter5.pdf

Download (260kB)
[img] Text
s_bio_0603177_bibliography.pdf

Download (254kB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian yang berjudul “Profil Kemampuan Komunikasi dan Interpretasi Siswa SMA Berdasarkan Gender Pada Konsep Sistem Reproduksi Manusia” ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar siswa dalam keterampilan proses sains interpretasi dan komunikasi masih kurang .Tujuan penelitian adalah mengetahui kemampuan antara siswa laki-laki dan siswa perempuan dalam KPS interpretasi dan komunikasi berdasarkan gender. Penelitian ini berjenis deskriptif dengan subjek penelitian sebanyak satu kelas yang ditentukan secara cluster random. Pada saat pengambilan data, siswa diberi soal-soal KPS interpretasi indikator menemukan pola, indikator menghubungkan hasil pengamatan, indikator menyimpulkan hasil pengamatan, dan KPS komunikasi indikator membaca grafik atau gambar, indikator mengubah bentuk penyajian. Jawaban siswa pada LKS diberi skor, lalu skor masing- masing gender dipresentasikan berdasarkan kriteria penguasaan KPS dan dilakukan pengujian statistika (uji beda dua rata-rata). Hasil yang diperoleh adalah, secara keseluruham hasil persentase KPS interpretasi siswa perempuan sedikit lebih baik dari pada siswa laki-laki dan KPS komunikasi keduanya memiliki penguasaan yang sama dengan kategori baik sekali. Walaupun secara statistika tidak terdapat perbedaan yang signifikan dari masing-masing indikator antara siswa laki-laki dan siswa perempuan. Dengan demikian, KPS interpretasi perlu terus dikembangkan dengan cara memberikan soal-soal KPS yang dapat melatih siswa melakukan interpretasi dengan benar.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: ID SINTA Dosen Pembimbing SAEFUDIN: 6721267 SITI SRIYATI: 6004536
Uncontrolled Keywords: PROFIL KEMAMPUAN KOMUNIKASI, INTERPRETASI SISWA SMA, GENDER, KONSEP SISTEM REPRODUKSI MANUSIA.
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Pendidikan Biologi
Depositing User: Hikmal Fajar Fardyan
Date Deposited: 22 Sep 2023 01:37
Last Modified: 22 Sep 2023 01:37
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/107473

Actions (login required)

View Item View Item