PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA KELAS XI PADA SUB MATERISIFAT-SIFAT KOLOID

Diana Susanti, - (2008) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA KELAS XI PADA SUB MATERISIFAT-SIFAT KOLOID. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

Abstract

Model pembelajaran merupakan salah satu komponen utama dalam kegiatan pembelajaran, karena model pembelajaran berperan sebagai bagian untuk menciptakan proses pembelajaran. Berdasarkan kenyataan, pada umumnya kegiatan pembelajaran masih berpusat pada guru (teacher centered), padahal saat ini berbagai model pembelajaran telah dikembangkan dalam upaya meningkatkan pemahaman siswa, salah satunya adalah model pembelajaran kooperatif yang lebih berpusat pada siswa (student centered). Model pembelajaran kooperatif mempunyai beberapa kelebihan, sehingga melalui penelitian ini dilakukan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) untuk meningkatkan pemahaman siswa kelas XI pada sub mated sifat-sifat koloid. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peningkatan pemahaman siswa kelas XI pada sub mated sifat-sifat koloid dengan menggunakan model pembelajaran cooperative learning tipe NHT. Metode penelitian yang digunakan adalah pra eksperimen one group pre test-post test design dengan subyek penelitian adalah siswa kelas XI salah satu SMA Negeri di Bandung. Instrumen yang digunakan berupa tes tertulis dan wawancara, Tes tertulis digunakan untuk mengukur pemahaman siswa sebelum dan setelah mengikuti pembelajaran sifatsifat koloid menggunakan model kooperatif tipe NHT. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh temuan bahwa penerapan model kooperatif tipe NHT dapat meningkatkan pemahaman siswa pada sub mated sifat-sifat koloid secara signifikan.

[img] Text
S_KIM_030267_Title.pdf

Download (443kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Chapter1.pdf

Download (270kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (539kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Chapter3.pdf

Download (262kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (777kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Chapter5.pdf

Download (47kB)
[img] Text
S_KIM_030267_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu
Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: pembelajaran kooperatif tipe nht untuk meningkatkan pemahaman siswa kelas xi pada sub materisifat-sifat koloid
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Program Studi Kimia - S1 > Program Studi Pendidikan Kimia
Depositing User: Moh. Rizal Syahrial
Date Deposited: 29 Dec 2022 08:24
Last Modified: 29 Dec 2022 08:24
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/80909

Actions (login required)

View Item View Item