Yasintha Nur Putri, - (2021) KREASI GAMELAN SORAWATU DI DESA GIRIMUKTI KABUPATEN MAJALENGKA: Desain Waditra dan Komposisi Musik. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
Penelitian ini berjudul Gamelan Sorawatu di Desa Girimukti Kabupaten Majalengka: Desain Waditra dan Komposisi Musik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses terciptanya gamelan sorawatu, kreativitasnya dan bagaimana cara untuk memahami gamelan sorawatu secara organologi dan komposisi musik dalam kaya/ lagu kaulinan budak. Metode yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif karena penulis ingin berfokus pada pengamatan yang mendalam terkait melestarikan, mengembangkan serta memperkenalkan waditra Gamelan Sorawatu. Hasil penelitian Ini mengungkapkan bahwa waditra gamelan sorawatu ditemukan di Desa Girimukti Kabupaten Majalengka. Kemudian waditra gamelan sorawatu memiliki fungsi pendidikan, kesinambungan budaya, komunikasi, dan hiburan. Teknik permainan waditra gamelan sorawatu adalah menggunakan teknik permainan prosesual, carukan, kempyung, call and respon dan waditra gamelan sorawatu dimainkan oleh 7 orang pemain. Kata kunci: Gamelan Sorawatu, organologi, waditra, teknik permainan gamelan sorawatu, komposisi musik, Kaulinan Budak ABSTRACT This study is entitled Gamelan Sorawatu in Girimukti Village, Majalengka Regency: Waditra Design and Musical Composition. This study aims to find out how the process of creating gamelan sorawatu, creativity, how to understand the gamelan sorawatu organologically and musical composition in “kaulinan budak” slave songs. The method that the researcher uses in this study is qualitative because the author wants to focus on in-depth observations related to preserving, developing and introducing the gamelan sorawatu waditra. The results of this study revealed that the sorawatu gamelan waditra was found in Girimukti Village, Majalengka Regency. Then the sorawatu gamelan waditra has the functions of education, cultural continuity, communication, and entertainment. The technique of playing the gamelan sorawatu waditra is to use processual gamelan techniques, carukan, kempyung, call and response and the gamelan sorawatu waditra is played by 7 players. Keywords: Gamelan Sorawatu, organology, waditra, music composition, “Kaulinan Budak”
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Title.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Chapter1.pdf Download (605kB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (862kB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Chapter3.pdf Download (445kB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (2MB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Chapter5.pdf Download (491kB) |
![]() |
Text
S_SMS_1702826_Appendix.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (1MB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Gamelan Sorawatu, organology, waditra, music composition, “Kaulinan Budak” |
Subjects: | L Education > L Education (General) M Music and Books on Music > M Music > N Visual arts (General) For photography, see TR |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Seni dan Desain > Jurusan Pendidikan Seni Musik |
Depositing User: | Yasintha Nur Putri |
Date Deposited: | 29 Sep 2021 07:08 |
Last Modified: | 29 Sep 2021 07:08 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/67844 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |