Nafisah, Mitha (2014) KONTRIBUSI KOMPETENSI “PENYIAPAN DAN PENGOLAHAN MAKANAN PENUTUP” TERHADAP KESIAPAN PRAKERIN PADA PEMBUATAN DESSERT DI PASTRY KITCHEN HOTEL :Penelitian Terbatas pada Peserta Diklat Tingkat II Program Keahlian Tata Boga SMK Negeri 9 Bandung. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.
Abstract
Kompetensi penyiapan dan pengolahan makanan penutup merupakan ruang lingkup program produktif, yang dilaksanakan secara teori dan praktek di sekolah, serta peraktek lapangan. Peserta diklat yang akan melaksanakan prakerin harus memenuhi standar kemampuan kerja dengan demikian agar peserta diklat mempunyai kemapuan yang sesuai hendaknya dibekali dengan persiapan dalam segi pengetahuan, sikap, dan keterampilan. Tujuan penelitian yaitu mengetahui ada tidaknya kontribusi kompetensi penyiapan dan pengolahan makanan penutup terhadap kesiapan prakerin pada pembuatan dessert di pastry kitchen hotel. Metode penelitian yaitu deskriptif dengan responden peserta diklat tingkat II program keahlian restoran jasa boga SMK Negeri 9 Bandung. Sample yang digunakan dalam penelitian ini adalah Simple Rondom Samping. Instrumen penelitian menggunakan tes dan angket. Dikarenakan nilai thitung>ttabel, sehingga dapat disimpulkan Ho diterima karena Fhitung ada di luar wilayah kritik, jadi hipotesis bahwa model regresi linier. Populasi yang diambil sebanyak 51 responden. Dapat disimpulakan terdapat kontribusi yang positif dan signifikan antara variabel kompetensi penyiapan dan pengolahan makanan penutup terhadap variabel kesiapan prakerin pada pembuatan dessert di pastry kitchen hotel. Rekomendasi ditujukan kepada peserta diklat agar tetap mempertahankan sehingga pada saat prakerin memberikan yang terbaik bagi diri sendiri dan sekolah. Kata kunci : Kontribusi, “Kompetensi Penyiapan dan Pengolahan Makanan Penutup”, Prakerin, Pembuatan Dessert, Pastry Kitchen Hotel
|
Text
S_PKK_0901292_Title.pdf Download (162kB) | Preview |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Abstract.pdf Download (183kB) | Preview |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Table_of_content.pdf Download (222kB) | Preview |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Chapter1.pdf Download (296kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Chapter2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (750kB) |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Chapter3.pdf Download (459kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Chapter4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (425kB) |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Chapter5.pdf Download (212kB) | Preview |
|
|
Text
S_PKK_0901292_Bibliography.pdf Download (136kB) | Preview |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Appendix1.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (348kB) |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Appendix2.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (563kB) |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Appendix3.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (514kB) |
|
![]() |
Text
S_PKK_0901292_Appendix4.pdf Restricted to Staf Perpustakaan Download (336kB) |
Item Type: | Thesis (S1) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kontribusi, “Kompetensi Penyiapan dan Pengolahan Makanan Penutup”, Prakerin, Pembuatan Dessert, Pastry Kitchen Hotel |
Subjects: | T Technology > TX Home economics |
Divisions: | Fakultas Pendidikan Teknik dan Industri > Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga > Program Studi Pendidikan Tata Boga |
Depositing User: | Riki N Library ICT |
Date Deposited: | 19 Aug 2014 03:08 |
Last Modified: | 19 Aug 2014 03:08 |
URI: | http://repository.upi.edu/id/eprint/7348 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |