GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT USIA PRODUKTIF PADA PENDERITA TBC

Elsa Pratiwi Saodah, - (2021) GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT USIA PRODUKTIF PADA PENDERITA TBC. D3 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Title.pdf

Download (301kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Chapter 1.pdf

Download (59kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Chapter 2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (225kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Chapter 3.pdf

Download (67kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Chapter 4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (97kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Chapter 5.pdf

Download (47kB)
[img] Text
TA_KEP_ 1800378_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (4MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Latar Belakang. Tuberkulosis (TBC) yang termasuk penyakit menular disebabkan oleh kuman Myobacterium Tuberculosis, tidak hanya menyerang paru-paru, tetapi juga dapat menyerang organ yang lainnya. Pengetahuan adalah hasil tahu seseorang terhadap objek melalui indera yang dimilikinya. Sikap merupakan pandangan atau perasaan yang disertai dengan sebuah kecenderungan dalam bertindak searah dengan objek yg dihadapi. Penderita TBC di wilayah Puskesmas Cimalaka sebanyak 97 penderita, Desa Licin memiliki jumlah penderita terbanyak sebanyak 19 penderita. Dusun Licin memiliki penderita sebanyak 16 penderita. Tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana gambaran pengetahuan dan sikap masyarakat usia produktif pada penderita TBC. Metode. Penelitian ini menggunakan kuantitatif descrptif dengan pendekatan survey pada 67 orang melalui teknik purposive sampling. Pengumpulan data menggunakan lembar quisioner dan data dianalisis secara univariat. Hasil. Hasil menunjukan bahwa pengetahuan dan sikap masyarakat di Dusun Licin kurang baik dilihat dari usia pengetahuan nya sebesar 57,1% dan sikap nya sebesar 71,4%, jenis kelamin pengetahuan nya sebesar 53,3% dan sikap nya sebesar 53,3%, pendidikan pengetahuan nya sebesar 56,1% dan sikap nya sebesar 61,0% dan dari pekerjaan pengetahuan nya sebesar 72,7% dan sikap nya 77,3%. Kesimpulan. Pengetahuan masyarakat di Dusun Licin masih kurang baik mengenai penyakit TBC dan sikap terhadap penderita TBC juga masih kurang baik dilihat dari usia, jenis kelamin, pendidikan dan pekerjaan. Background. Tuberculosis (TB), which is an infectious disease caused by the Myobacterium Tuberculosis germ, not only attacks the lungs, but can also attack other organs.. Knowledge is the result of knowing a person about an object through the senses he has. Attitude is a view or feeling accompanied by a tendency to act in the direction of the object at hand. Tuberculosis patients in the Cimalaka Health Center area were 97 patients, Licin Village had the highest number of sufferers as many as 19 patients. Dusun Licin has 16 sufferers. Destination. This study aims to analyze how the description of knowledge and attitudes of people of productive age in TB sufferers. Method. This study used descriptive quantitative with a survey approach to 67 people through purposive sampling technique. The data were collected using a questionnaire sheet and the data were analyzed univariately. Result.The results show that the knowledge and attitudes of the people in Dusun Licin are not good, seen from the age of knowledge of 57.1% and attitudes of 71.4%, gender knowledge of 53.3% and attitudes of 53.3%, education his knowledge is 56.1% and his attitude is 61.0% and his knowledge of work is 72.7% and his attitude is 77.3%. Conclusion. Public knowledge in Licin Hamlet is still not good about TB disease and attitudes towards TB sufferers are also not good in terms of age, gender, education and occupation.

Item Type: Thesis (D3)
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan,Sikap,TBC
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: UPI Kampus Sumedang
Depositing User: Elsa Pratiwi Saodah
Date Deposited: 27 Oct 2021 06:50
Last Modified: 27 Oct 2021 06:50
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/68299

Actions (login required)

View Item View Item