PENGARUH LATIHAN LIFE KINETIK TERHADAP KONSENTRASI DAN HASIL AKURASI SHOOTING THREE POINT PADA PEMAIN BOLA BASKET

Jeypindonta Ginting, - (2021) PENGARUH LATIHAN LIFE KINETIK TERHADAP KONSENTRASI DAN HASIL AKURASI SHOOTING THREE POINT PADA PEMAIN BOLA BASKET. S1 thesis, Univesitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_KOR_1702510_Title.pdf

Download (279kB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Chapter1.pdf

Download (132kB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Chapter3.pdf

Download (437kB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (298kB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Chapter5.pdf

Download (42kB)
[img] Text
S_KOR_1702510_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (2MB)
Official URL: http://respository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini membahas mengenai Pengaruh Metode Life Kinetik Terhadap Konsentrasi dan akurasi Shooting three point pada pemain bola basket. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh metode life kinetik terhadap konsentrasi dan akurasi Shooting three point pada pemain bola basket. Metode yang digunakan ini adalah metode eksperimen. Populasi yang di gunakan adalah atlet UKM basket putra UPI uang berjumlah 15 atlet. Sampel atlet yang di ambil berjumlah 7 atlet dengan teknik random assignment dan desain penelitian yang digunakan adalah pretest-posttest control group. instrument yang digunakan untuk mengukur kemampuan konsentrasi para atlet UKM basket putra UPI adalah tes konsentrasi dengan mengisi Concentration Grid Test (CGT) dan untuk mengukur akurasi shooting three point dengan menggunakan shooting three point test. Untuk menganalisis data digunakan uji-t. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa (1) Terdapat pengaruh yang singnifikan pengaruh latihan Life Kinetik terhadap konsentrasi pada pemain bola basket (2) terdapat pengaruh yang signifikan latihan Life Kinetik terhadap akurasi shooting three point pada pemain bola basket (3) terdapat pengaruh yang singnifikan pengaruh latihan konvensional terhadap konsentrasi pada pemain bola basket (4) terdapat pengaruh yang signifikan latihan konvensional terhadap akurasi shooting three point pada pemain bola basket (5) terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan latihan Life Kinetik dan latihan konvensional terhadap konsentrasi atlet dalam permainan bola basket (6) terdapat perbedaan pengaruh yang signifikan latihan Life Kinetik dan latihan konvensional terhadap konsentrasi atlet dalam permainan bola basket. Pelatihan Life Kinetik lebih baik dari pada pelatihan konvensional dalam meningkatkan konsentrasi dan akurasi shooting three point. Para pelatih disarankan untuk mengunakan latihan Life Kinetik dalam program latihan upaya untuk meningkatkan konsentrasi dan akurasi shooting three point. The Effect of the Life Kinetic Method on Basketball Players' Concentration and Accuracy of Three-Point Shooting is discussed in this study. The goal of this study was to see how the kinetic life approach affected basketball players' attention and accuracy when shooting three-pointers. It was decided to employ an experimental procedure. A total of 15 UPI male basketball UKM athletes were chosen as the population. The researchers took a sample of seven athletes using random assignment and a pretest-posttest control group research design. The Concentration Grid Test (CGT) was used to examine the concentration ability of the UPI men's basketball UKM athletes, while the three-point shooting test was used to measure the accuracy of three-point shooting. The findings of this study show that the Life Kinetic approach has a substantial impact on basketball players' concentration and accuracy when shooting three-pointers. To analyze the data used t-test. The results of this study indicate that (1) there is a significant effect of Life Kinetic training on concentration in basketball players (2) there is a significant effect of Life Kinetic training on three point shooting accuracy in basketball players (3) there is a significant influence conventional training on concentration in basketball players (4) there is a significant effect of conventional training on the accuracy of three point shooting in basketball players (5) there is a significant difference in the effect of Life Kinetic exercise and conventional training on athlete concentration in basketball (6) there is a significant difference in the effect of Life Kinetic training and conventional training on the concentration of athletes in basketball games. Life Kinetic training is better than conventional training in increasing concentration and accuracy of three point shooting. The trainers are advised to use Life Kinetic exercises in the training program in an effort to improve concentration and accuracy of three point shooting.

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Life Kinetik, Konsentrasi, Akurasi Shooting three point, dan Bola Basket
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Kepelatihan
Depositing User: Jeypindonta Ginting
Date Deposited: 15 Sep 2021 03:17
Last Modified: 15 Sep 2021 03:17
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/66852

Actions (login required)

View Item View Item