PEMANFAATAN MODUL ELEKTRONIK DAN VIDEO TERHADAP PEMAHAMAN SISWA SMK PADA PEMBELAJARAN EKSPERIMEN BRIKET BIOARANG KULIT KAKAO (Theobroma cacao L) DAN BUAH BINTARO (Cerbera manghas)

Agus Tendi Ahmad Bustomi, - (2021) PEMANFAATAN MODUL ELEKTRONIK DAN VIDEO TERHADAP PEMAHAMAN SISWA SMK PADA PEMBELAJARAN EKSPERIMEN BRIKET BIOARANG KULIT KAKAO (Theobroma cacao L) DAN BUAH BINTARO (Cerbera manghas). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PTA_1705664_Title.pdf

Download (339kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Chapter1.pdf

Download (70kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (228kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Chapter3.pdf

Download (509kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (540kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Chapter5.pdf

Download (47kB)
[img] Text
S_PTA_1705664_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kualitas briket bioarang berbasis kulit buah kakao (Theobroma cacao L) dan buah bintaro (Cerbera manghas) serta untuk mengetahui peningkatan pemahaman siswa SMK dalam pemebelajaran briket bioarang menggunakan e-modul dan video. Pembuatan briket dilakukan dengan metode eksperimen dimulai dari pengeringan, pengarangan/karbonisasi, pengecilan ukuran menjadi bubuk arang, pencetakan briket, dan pengeringan briket. Metode penelitian dilakukan dengan metode Quasi-Eksperimental One Group Pretest-posttest pada 30 siswa SMK jurusan APHP dengan menggunakan media video dan e-modul. Hasil penelitian menunjukkan briket bioarang berbasis kulit buah kakao dan buah bintaro yang berkualitas baik dihasilkan dari ukuran partikel arang 1000 µm untuk menghasilkan briket dengan volume, daya tahan terhadap air dan daya bakar yang baik dengan rasio campuran buah bintaro yang lebih banyak. Selain itu untuk menghasilkan kualitas briket yang baik dalam daya ketahanan mekanik/durability, dan kelembapan diperlukan ukuran partikel briket yang tidak terlalu kecil atau sekitar 600 µm. Peningkatan hasil belajar dengan menggunakan video tidak signifikan jika dibandingkan dengan hasil dari pembelajaran menggunakan e-modul dan video. Berdasarkan hasilnya, pembelajaran menggunakan e-modul dan video lebih efektif dibandingkan dengan pembelajaran menggunakan video. Pembelajaran dengan e-modul dan video dapat meningkatkan pengalaman visual yang lebih baik terkait proses pembuatan briket, sehingga dapat meningkatkan pemahaman siswa SMK. Kata Kunci: Briket Bioarang, Buah Bintaro, E-Modul, Kulit Buah Kakao, Video Pembelajaran THE EFFECT OF THE UTILIZATION OF ELECTRONIC AND VIDEO MODULE ON THE UNDERSTANDING OF VOCATIONAL SCHOOL STUDENTS ON THE LEARNING OF BIOMASS BRICKETS OF CACAO POD (Theobroma cacao L) AND MANGO SEA (Cerbera manghas) Agus Tendi Ahmad Bustomi, NIM (1705664) ABSTRACT The aims of this study was to determine the quality of bioarang briquettes based on cacao pods (Theobroma cacao L) and Bintaro pods (Cerbera manghas) and to determine the improvement of vocational students' understanding in learning bioarang briquettes using e-modules and videos. The making of briquettes was carried out by experimental methods starting from drying, charcoal / carbonization, reducing the size to charcoal powder, printing briquettes, and drying the briquettes. The research method was carried out by using themethod Quasi-Experimental One Group Pretest-posttest on 30 Vocational High School students majoring in APHP using video media and e-modules. The results showed that good quality bioarang briquettes based on cocoa pods and Bintaro pods were produced from charcoal particle sizes of 1000 µm to produce briquettes with good volume, water resistance and combustibility with a higher ratio of Bintaro fruit mixtures. In addition, to produce good quality briquettes in terms of durability, and humidity, a briquette particle size is required that is not too small or around 600 µm. The increase in learning outcomes using video is not significant when compared to the results of learning using e-modules and videos. Based on the results, learning using e-modules and videos is more effective than learning using video. Learning with e-modules and videos can improve a better visual experience related to the briquette-making process, so as to increase the understanding of vocational students. Keywords: Bio-charcoal Briquettes, Cocoa Pod, E-module, Learning Video, Sea mango

Item Type: Thesis (S1)
Uncontrolled Keywords: Briket Bioarang, Buah Bintaro, E-Modul, Kulit Buah Kakao, Video Pembelajaran Bio-charcoal Briquettes, Cocoa Pod, E-module, Learning Video, Sea mango
Subjects: L Education > L Education (General)
S Agriculture > SK Hunting sports
Divisions: Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan > Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga > Program Studi Pendidikan Teknologi Agroindustri
Depositing User: Agus Tendi Ahmad Bustomi
Date Deposited: 22 Jun 2021 08:37
Last Modified: 22 Jun 2021 08:37
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/61416

Actions (login required)

View Item View Item