PENGARUH GENIUS LEARNING METHOD TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP GEOGRAFI

Fajriah, Siti Afifah Nur (2013) PENGARUH GENIUS LEARNING METHOD TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP GEOGRAFI. S2 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Title.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Abstract.pdf

Download (217kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Table of Content.pdf

Download (243kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Chapter1.pdf

Download (316kB) | Preview
[img] Text
T_GEO_1101640_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (440kB)
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Chapter3.pdf

Download (532kB) | Preview
[img] Text
T_GEO_1101640_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (682kB)
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Chapter5.pdf

Download (232kB) | Preview
[img]
Preview
Text
T_GEO_1101640_Bibliography.pdf

Download (220kB) | Preview
[img] Text
T_GEO_1101640_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
Official URL: http://repository.upi.edu

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh lemahnya pemahaman konsep geografi peserta didik di SMA Negeri 1 Kasokandel. Salah satu metode pembelajaran yang dapat meningkatkan pemahaman konsep adalah genius learning Method. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh genius learning methods terhadap pemahaman konsep. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode quasi eksperimen dengan desain non equivalent pretest postest design. Subjek pada penelitian ini terdiri dari tiga kelas yang berbeda: Kelas eksperimen pertama menggunakan perlakuan genius learning method teknk rotasi refleksi, kelas eksperimen kedua menggunakan genius learning method teknik operan kertas ide dan satu kelas kontrol yang menggunakan expository learning method. Instrumen penelitian menggunakan tes, observasi, dan lembar tugas. Analisis data menggunkan statistik, yaitu uji validitas, uji realibilitas, uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) terdapat perbedaan pemahaman konsep dari peserta didik sebelum dan setelah pembelajaran di kelas eksperimen pertama, 2) terdapat perbedaan pemahaman konsep dari peserta didik sebelum dan setelah pembelajaran di kelas eksperimen kedua, 3) terdapat perbedaan pemahaman konsep dari peserta didik sebelum dan setelah pembelajaran pada kelas kontrol. 4) tidak terdapat perbedaan pemahaman konsep setelah pembelajaran antara kelas eksperimen pertama dan kedua. 5) terdapat perbedaan pemahaman konsep pseserta didik antara kelas eksperimen pertama dan kelas kontrol, dan 6) terdapat perbedaan pemahaman konsep peserta didik antara kelas eksperimen pertama dan kelas kontrol. Kesimpulannya, genius learning method berpengaruh terhadap pemahaman konsep geografi peserta didik. Rekomendasi genius learning method ini dapat digunakan pada kondisi pemahaman konsep geografi peserta didik yang memiliki kecenderungan rendahnya minat membaca, baru mengenal kata yang ada dalam konsep geografi (lemahnya pemahaman konsep geografi), dan kurang memahami adanya keterkaitan antara pemahaman konsep di dalam buku dengan kondisi faktual di lapangan atau bahkan yang biasa dipakai untuk bahasa informasi pada kalimat berita. Seperti, media cetak, media elektronik, dan media online. Kata kunci: Genius learning, pemahaman konsep, konsep geografi. This research was based on the lack of understanding of the concept of geography students at SMA Negeri 1 Kasokandel. One of the methods wich can improve the understanding of concept is genius learning method. The research methods in this research are the experimental method and the use of a non equivalent pretest-postets design. The subjects of the research are students from three different classes:one class treated with thereflection rotation technique of genius learning method,one class treated with the paper operand idea technique, and one control class wich was treated expository learning method. The instruments of the research were tests, observations, and worksheets. The data went through the following tests: the validity test, reliability test,test of normality, test of homogenity, and hypothetical test. The results showed that: 1) there are differences in understanding the concept of learners before and after the first experimental learning in the classroom, 2) there are differences in understanding the concept of learners before and after classroom second experiment, 3) there are differences in understanding the concept of the learner before and after learning to control class. 4) there is no understanding of the concept after learning the difference between first and second class experiment. 5) there is a difference between the students' understanding of concepts pseserta first experimental class and the control class, and 6) there is a difference between understanding the concept of learners first experimental class and control class. In conclusion, the genius learning method has influence on the students’ understanding of concepts. Recommendations in this study is that genius learning this method can be used in understanding the concept of geographic conditions learners who have a tendency to low interest in reading, words that are new to the concept of geography (lack of understanding of the concept of geography), and lack of understanding of the relationship between the understanding of the concepts in the book with factual conditions in the field or even the language that is commonly used for information on news sentences. Like, print media, electronic media, and online media. Keywords : Genius learning, expository learning, understanding of concept.

Item Type: Thesis (S2)
Uncontrolled Keywords: Genius Learning Method, Konsep Geografi
Subjects: Universitas Pendidikan Indonesia > Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Geografi S-2
Divisions: Sekolah Pasca Sarjana > Pendidikan Geografi S-2
Depositing User: DAM STAF Editor
Date Deposited: 22 Jan 2014 02:47
Last Modified: 22 Jan 2014 02:47
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/5491

Actions (login required)

View Item View Item