POSDAYA SEBAGAI MEDIA PEMBERDAYAAN UNTUK MENINGKATAN KESEJAHTERAAN KELUARGA (Studi Kasus Pada Pos Pemberdayaan Keluarga Plamboyan Kampung Sukamaju, Desa Kayuambon, Kabupaten Bandung Barat)

Anistiara Ramadhanti, - (2020) POSDAYA SEBAGAI MEDIA PEMBERDAYAAN UNTUK MENINGKATAN KESEJAHTERAAN KELUARGA (Studi Kasus Pada Pos Pemberdayaan Keluarga Plamboyan Kampung Sukamaju, Desa Kayuambon, Kabupaten Bandung Barat). S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

[img] Text
S_PMA_1603725_Title.pdf

Download (485kB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Chapter1.pdf

Download (516kB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Chapter2.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (520kB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Chapter3.pdf

Download (462kB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Chapter4.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (1MB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Chapter5.pdf

Download (296kB)
[img] Text
S_PMA_1603725_Appendix.pdf
Restricted to Staf Perpustakaan

Download (219kB)
Official URL: http://repository.upi.edu.

Abstract

Posdaya merupakan sebuah forum dalam masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan sosial masyarakat dalam berbagai bidang. Sebagai bukti peran posdaya, sejak tahun 2019 Kampung Sukamaju sudah tidak ada kategori pra-keluarga sejahtera (PKS). Kondisi tersebut menjadi dasar bagi peneliti untuk melakukan kajian lebih mendalam tentang peran serta posdaya dalam memberdayakan masyarakat. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan dan menganalisis tentang peran Posdaya Plamboyan RW 11 Kampung Sukamaju dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga dilihat dari: 1) strategi yang dilakukan; 2) upaya peningkatan partisipasi anggota keluarga, dan; 3) upaya pemeliharaan keberlanjutan program. Objek penelitian ini adalah Posdaya Plamboyan RW 11 Kampung Sukamaju dengan subjek penelitian adalah pengurus dan anggota posdaya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberhasilan posdaya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat didukung atas berbagai upaya, yaitu: 1) penggunaan pendekatan dan strategi top down dan bottom up, sehingga terjadi proses pengembangan program yang berbasis pada kebutuhan dan masalah yang dihadapi oleh masyarakat, maka program disusun dalam bentuk pemungkinan, penguatan, perlindungan, penyokongan dan pemeliharaan; 2) peningkatan partisipasi anggota yang dilakukan melalui upaya: penjangkauan masyarakat dan pendekatan berbasis masyarakat, dan; 3) pemeliharaan keberlanjutan program pemberdayaan masyarakat yang menekankan kepada prinsip sustainability yaitu membangun sumber daya manusia yang berkualitas secara berkelanjutan dan memperhatikan ketersediaan sumber daya yang dilakukan melalui tiga tahapan yaitu penyadaran, peningkatan kapasitas, dan pendayaan; Posdaya is a forum in the community that aims to improve social welfare of society in various fields. As proof of the role of Posdaya, since the year 2019 Sukamaju village has no category of pre-prosperous family (MCC). The condition is the basis for researchers to conduct more in-depth studies on the role of Posdaya in empowering communities. This research aims to describe and analyze the role of Posdaya Plamboyan RW 11 Kampung Sukamaju in improving the welfare of families seen from: 1) strategies undertaken; 2) Efforts to increase family member’s participation, and; 3) Program sustainability maintenance efforts. The object of this research is Posdaya Plamboyan RW 11 Kampung Sukamaju with the subject of research are managers and Posdaya members. The results showed that the success of the Posdaya in improving people's welfare is supported by various efforts, namely: 1) use of top down and bottom up approaches and strategies, so there is a process of development of programs based on the needs and problems faced by the community, then the program is arranged in the form of packaging, reinforcement, protection, supporters and maintenance; 2) Increased member participation through efforts: Community outreach and community-based approaches, and; 3) Sustainability of Community empowerment programs that emphasize the sustainability principle of building sustainable quality human resources and pay attention to the availability of resources conducted through three stages namely awareness, capacity building, and the deevation.

Item Type: Thesis (S1)
Additional Information: No panggil : S PMA ANI p-2020; NIM : 1603725
Uncontrolled Keywords: community empowerment, Posdaya, family-welfare.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pendidikan Masyarakat-S1
Depositing User: Anistiara Ramadhanti
Date Deposited: 08 Jun 2020 03:02
Last Modified: 08 Jun 2020 03:02
URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/49112

Actions (login required)

View Item View Item