PROFIL KINERJA GURU DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS TINGGI DI SEKOLAH DASAR

    Eka Novia Prihantini, - (2018) PROFIL KINERJA GURU DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS TINGGI DI SEKOLAH DASAR. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia.

    Abstract

    Kinerja guru dan hasil belajar siswa merupakan dua aspek penting dalam mencapai tujuan pendidikan. Untuk mencapai tujuan tersebut seorang pendidik harus memiliki kinerja yang berdasar pada indikator-indikator kinerja guru yang terdapat dalam Permendiknas No.16 Tahun 2007 dengan 14 Kompetensi yang telah dipublikasikan oleh Badan Nasional Standar Pendidikan (BNSP). Sehubungan dengan hal itu tujuan penelitian ini mendeskripsikan (1) kinerja guru kelas tinggi di sekolah dasar dan (2) hasil belajar siswa. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan analisis dokumen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kinerja guru kelas tinggi di sekolah dasar cenderung telah memenuhi indikator kinerja guru, dengan hasil belajar siswa yang cenderung tinggi dan melampaui KKM;---Teacher performance and student learning outcomes are two important aspects in achieving educational goals. To achieve this goal, an educator must have a performance based on teacher performance indicators contained on Minister of Education Regulation Number 16 of 2007 with 14 competencies that have been published by the Badan Nasional Standar Pendidikan (BNSP). Therefore, this study describes (1) the performance of high-grade teachers in primary schools and (2) student learning outcomes. This study uses descriptive qualitative analysis method with the techniques of collecting data are observation, interviews, and document analysis. The results of this study indicate that the performance of high-grade teachers in primary schools tend to meet teacher performance indicators, with student learning outcomes that tend to go beyond and exceed the KKM.

    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Title.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Title.pdf

    Download (183kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Abstract.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Abstract.pdf

    Download (57kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Table_of_content.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Table_of_content.pdf

    Download (211kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Chapter1.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Chapter1.pdf

    Download (308kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Chapter2.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Chapter2.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (339kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Chapter3.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Chapter3.pdf

    Download (229kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Chapter4.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Chapter4.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (948kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Chapter5.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Chapter5.pdf

    Download (138kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Bibliography.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Bibliography.pdf

    Download (220kB)
    [thumbnail of S_PGSD_1404976_Appendix.pdf] Text
    S_PGSD_1404976_Appendix.pdf
    Restricted to Staf Perpustakaan

    Download (279kB)
    Official URL: http://repository.upi.edu
    Item Type: Thesis (S1)
    Additional Information: No. Panggil : S PGSD EKA P-2018; Nama Pembingbing : I. Tatang Syarifudin II. Effy Mulyasari; NIM : 1404976;
    Uncontrolled Keywords: selolah dasar, kelas tinggi, kinerja guru, hasil belajar siswa, primary school, high-grade, teacher performance, student learning outcomes
    Subjects: L Education > L Education (General)
    Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Pedagogik > PGSD Bumi Siliwangi
    Depositing User: Zahra
    Date Deposited: 13 Feb 2020 07:54
    Last Modified: 13 Feb 2020 07:54
    URI: http://repository.upi.edu/id/eprint/45280

    Actions (login required)

    View Item View Item